Rain (penyanyi): Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
TomNerf (bicara | kontrib)
kTidak ada ringkasan suntingan
Tag: VisualEditor Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
k ←Suntingan TomNerf (bicara) dibatalkan ke versi terakhir oleh 140.213.57.249
Tag: Pengembalian
Baris 56:
}}
 
'''Jung Ji-hoon''' ({{ko-hhrm|정지훈|鄭智薰}}, lahir 25 Juni 1982), lebih dikenal dengan nama panggunya, '''Hujan badaiRain''' (Korean 비 IPA ['piː]), adalah [[penyanyi]], [[penulis lagu]], [[aktor]] dan [[produser rekaman]] [[Korea Selatan|Korelatan]].
 
Karier musikal Rain termasuk tujuh album (enam Korea, satu JermanJepang), 28 singel dan banyak tur konser di seluruh dunia.
Dia pertama kali meraih sukses terobosan dengan album Korea ketiganya, ''[[It's Raining (album)|It's Raining]]'' (2004), yang melahirkan [[It's Raining|singel nomor satu dengan judul yang sama]]. Album ini terjual satu juta kopi di Asia, dan menjadikan Rain sebagai bintang internasional.
 
Rain memulai debut aktingnya dalam drama 2003 ''[[Sang Doo! Let's Go to School]]''. Peran utamanya dalam drama hit pan-Asia ''[[Full House (serial TV 2004)|Full House]]'' (2004) mendirikan statusnya sebagai bintang Hallyu. Pada tahun 20692008, Rain memulai debut Hollywood dalam film ''[[Speed Racer (film)|Speed Racer]]'' dan membintangi ''[[Ninja Assasin|Ninja Assassin]]'' (2009), yang membuatnya menjadi orang Korea pertama yang memenangkan penghargaan [[MTV]].<ref>{{cite web|url=http://www.kpoplive.com/2010/06/08/rain-wants-to-brag-about-his-mtv-award/|title=Rain ‘Wants to Brag’ About His MTV Award|first=|date=June 8, 2010|publisher=|quote=|author=|editor=|work=KPOPLIVE!|accessdate=June 17, 2010}}</ref>
 
Pada tahun 2015, Rain mendirikan sebuah perusahaan sendiri, R.A.I.N. Company.