Norma agama: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k Bot: Perubahan kosmetika
sunting halaman
Baris 1:
{{noref}}{{In use|dalam beberapa hari kedepan}}
{{noref}}
'''Norma agama''' adalah aturan atau kaidah, yang berfungsi sebagai petunjuk, pedoman hidup yang berasal dari [[Tuhan]] yang disampaikan melalui utusan-Nya yang berisi perintah, larangan dan anjuran-anjuran. Petunjuk hidup atau aturan yang ada dalam norma agama sifatnya pasti dan tidak perlu diragukan lagi, karena berasal secara langsung dari Tuhan Yang Maha Esa.Selain itu, norma agama adalah salah satu jenis norma yang dapat memperkuat norma lainnya. Karena norma Agama berasal dari Tuhan, sehingga keberadaan norma ini sangat kuat dan mempengaruhi seseorang dalam bertingkah laku
 
Contoh-contoh norma agama ialah:
== Contoh-contoh norma agama ialah:<ref>{{Cite journal|last=Usman|first=Hardius|last2=Tjiptoherijanto|first2=Prijono|last3=Balqiah|first3=Tengku Ezni|last4=Agung|first4=I. Gusti Ngurah|date=2017-01-01|title=The role of religious norms, trust, importance of attributes and information sources in the relationship between religiosity and selection of the Islamic bank|url=https://doi.org/10.1108/JIMA-01-2015-0004|journal=Journal of Islamic Marketing|volume=8|issue=2|pages=158–186|doi=10.1108/JIMA-01-2015-0004|issn=1759-0833}}</ref> ==
 
* Rajin beribadah sesuai dengan [[agama]] dan [[keyakinan]], berdoa sebelum makan, sebelum tidur, sebelum perjalanan, sebelum belajar, [[sebelum memasuki tempat ibadah]], dll.
* Mencegah dan tidak melakukan perbuatan yang dilarang [[agama]].
Baris 9 ⟶ 11:
# Mendapat sangsi langsung: artinya jika seseorang telah melanggar norma agama. baik mengakui sendiri di depann mufti atau hakim, atau kedapatan/tertangkap basah melakukan pelanggaran agama, dikenakan hukuman sesuai dengan pelanggarannya.
 
'''Ciri-Ciri Norma Agama'''
[[Kategori:Au dah]]
 
A.   Bersumber langsung dari Tuhan Yang Maha Esa.
 
B.   Bersifat universal atau abadi.
 
C.    Jika dilaksanakan mendapat pahala tapi jika dilanggar maka akan mendapat dosa.
 
D.    Bersifat luas dan berlaku untuk seluruh umat manusia.
 
'''Tujuan Norma Agama'''
 
Tujuan dari norma agama adalah untuk menyempurnakan manusia dan menjadikan manusia, menjadi seseorang yang baik yang bisa menjauhi hal-hal yang buruk. Norma agama ini berbeda dengan norma lainnya, karena norma agama lebih mengarah kepada bati seorang manusia. Serta lebih mengutamakan tanggung jawab diri sendiri, pada Tuhan Yang Maha Esa.
 
'''Contoh Norma Agama'''
 
A.   Rajin beribadah atau dalam agama islam selalu mengerjakan Sholat.
 
B.   Membaca kitab suci dan mengamalkannya di kehidupan sehari-hari.
 
C.   Tidak mencuri sesuatu yang bukan milik kita, dan masih banyak lagi.
 
== Referensi ==
<references />
[[Kategori:Au dahNorma]]
[[Kategori:Norma Agama]]