Lay Zhang: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
kTidak ada ringkasan suntingan
YuraaKim (bicara | kontrib)
penambahan konten
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 1:
{{Infobox Chinese-language singer and actor
|image = Lay171217 Zhang偶像练习生发布会 at 24th Seoul Music Awards 10张制作人您好!.jpg
|name = Lay Zhang
|caption = LayIdol padaTrainee SeoulPress MusicConference Awards ke-14Hello, JanuariProducer 2015Zhang!
|chinesename =
| tradchinesename = {{Linktext|張|藝|興}}
Baris 41:
|goldenmelodyawards =
|ntsawards =
|awards = EsquireTencent AwardMusic CeremonyEntertainment Awards 2019 ke-14: ManTop Singer Award, Most Popular Mainland Chinese Male Artist of The Year, and Best Selling Digital Album of the Year for album 'Namanana'.
| associatedact = {{flatlist|
* [[Exo (band)|Exo]]
Baris 51:
'''Zhang Yixing ''' ({{zh|s=张艺兴|t=張藝興|c=}}) dikenal dengan nama panggung '''Lay''' ({{lang-ko|레이}}), adalah seorang penyanyi, penulis lagu, penari, dan aktor [[Tiongkok]]. Saat ini ia adalah anggota boyband [[EXO (grup musik)|EXO-M]], subkelompok dari boyband China-Korea Selatan [[EXO (grup musik)|EXO]]. Ia merupakan penari utama di [[EXO (grup musik)|EXO-M]]. Ia pertama kali dikenal setelah berpartisipasi dalam pertunjukan bakat TV China Star Academy pada tahun 2005.
 
Pada bulan Januari 2015, Lay menduduki peringkat ke-5 dalam daftar "10 Selebriti Paling Populer" dari media Baidu. Pada bulan September 2015, ia merilis otobiografinya yang berjudul "Standing Firm at 24", yang memecahkan beberapa catatan buku secara online. Pada bulan Juli 2016, Lay ditunjuk oleh Liga Pemuda Komunis China (CYLC) Changsha sebagai duta publisitas, selebriti pertama yang memegang gelar tersebut. Pada tanggal 28 Oktober 2016, Lay merilis album mini pertamanya yang berjudul "Lose Control" di Korea Selatan dan China. EP tersebut sukses secara komersial dan memuncak di nomor 1 di Gaon Album Chart dan juga nomor 4 di chart Billboard US World Albums dan menjadikannya artis China pertama yang masuk ke iTunes Top 60. Kantar Millward Brown dan majalah bisnis China CBN Weekly baru-baru ini meluncurkan CelebrityZ daftar "100 Selebriti Paling Berharga" dimana ia masuk di tempat ke 23. Pada bulan September 2017, ia masuk di tempat ke 20 dalam daftar "Forbes China Celebrity 100" 2017 dengan penghasilan 120 juta yuan.
 
== Biografi ==