Gesang: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Ryannk (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 5:
 
== Lagu Bengawan Solo ==
Lagu ini diciptakan pada tahun 1940, ketika ia beusia 23 tahun. Gesang muda ketika itu sedang duduk di tepi [[sungai]] [[Bangawan Solo]], ia yang selalu kagum dengan sungai tersebut, terinspirasi untuk menciptakan sebuah lagu. Proses penciptaan lagu ini memakan waktu sekitar 6 bulan. Bahkan lagu ini sempat kita dengarkan di iklan pipa PVC "Wavin" dengan slogan "di mana air mengalir sampai jauh" yang kalimat tersebut berasal dari lagu Bengawan Solo tersebut. Gesang pun mendapatkan royalti 10 juta karena slogan "Wavin" yang berasal dari bagian lagu Bengawan Solo tersebut.
 
Lagu Bengawan Solo juga memiliki popularitas tersendiri di luar negeri, terutama di [[Jepang]]. Bengawan Solo sempat digunakan dalam salah satu film layar lebar Jepang.<ref>http://www.antara.co.id/arc/2008/5/26/jepang-sumbang-taman-gesang/</ref>