Rashid Sidek: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
HsfBot (bicara | kontrib)
k replaced: Karir → Karier
Baris 55:
Rashid Sidek merupakan yang termuda dari lima bersaudara Sidek yang terkenal dalam perbulutangkisan Malaysia. Rashid dan saudara-saudaranya mengenal dunia bulu tangkis dari ayah mereka, Haji Mohd Sidek. Di bawah bimbingan ayahnya, Rashid dan saudara-saudaranya dilatih hingga menjadi juara. Rashid Sidek merupakan alumnus Victoria Institution (angkatan 1981-1985).<ref>{{Cite web|url=https://web.archive.org/web/20161027002728/http://www.viweb.freehosting.net/badminton.htm|title=Our Badminton Greats|date=2016-10-27|website=web.archive.org|access-date=2020-03-17}}</ref>
 
== '''KarirKarier''' ==
Setelah menyelesaikan ujian sekolah menengah (Sijil Penilaian Menengah), ia diikutkan dalam skuad Project 1988/90 yang bertujuan mendapatkan kembali Piala Thomas. Pada Piala Thomas 1990, Rashid memiliki turnamen yang kuat tetapi Malaysia kalah di final karena China 1-4.