Konten dihapus Konten ditambahkan
BlackLuster (bicara | kontrib)
BlackLuster (bicara | kontrib)
Baris 136:
Jelang akhir tahun 2019, Rossa mengadakan tour konser berjudul '''"Tegar 2.0"''' di 4 kota besar di Indonesia yaitu '''Jakarta, Bandung Yogyakarta & Surabaya'''. Konser ini diadakan Rossa untuk memperingati 20 tahun dirilisnya album '''"Tegar"''' pada tahun 1999. Bersama dengan konser ini pula, Rossa merilis sebuah single berjudul '''"Tegar 2.0"''' yang di aransemen khusus oleh penata musik '''Asian Games 2018, Ronald Steven''' serta '''Gamaliel (GAC)''' sebagai vocal directornya. Konser ini juga berhasil meraup penonton lebih dari 15.000 orang.
 
=== 2020 - NOWSEKARANG : MASIH hingga SEKARANG ===
Di era yang baru ini, tepatnya pada tanggal '''4 Maret 2020''', Rossa merilis sebuah single terbaru yang berjudul '''"Masih"''' karya [[Yovie Widianto]] & Nino Kayam dibawah label '''Inspire Music''' (label independent milik Rossa). Single ini pertama kali diperdengarkan pada konser tunggal Rossa yang berjudul '''"The Journey of 21 Dazzling Years"''' di Jakarta Convention Center (JCC). Dalam mempromosikan single ini Rossa membuat sebuah mini series berjudul '''"Masih Cinta Terbaik"''' yang di produseri oleh dirinya sendiri dan dibantu oleh '''MAV Production Asia''', yaitu sebuah rumah produksi yang pernah mengembangkan beragam konten film pendek dan series di Indonesia yang banyak ditayangkan di '''VIU''' dan '''Wahana Kreator Nusantara''' sebagai tim penulis script yang telah banyak mendapatkan penghargaan dalam penulisan dan pengembagan cerita film seperti [[Dua Garis Biru]], [[Posesif]], [[Keluarga Cemara]], [[Habibie & Ainun (film)|Habibie & Ainun]], [[Rudy Habibie]], [[Bumi Manusia (film)|Bumi Manusia]], [[Laskar Pelangi]] dan [[Bukaan 8]].