Konten dihapus Konten ditambahkan
BlackLuster (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Berkas ROSSA_WORLD_TOUR_SUPER_JUNOR_CONCERT_SS7S.jpg dibuang karena dihapus dari Commons oleh Ellin Beltz
Baris 126:
Rossa kemudian mendapatkan penghargaan tertinggi dari "[[Anugerah Planet Muzik 2018|Anugerah Planet Muzik ke-17]]", yaitu penghargaan '''"Planet Music Special Award / Legend Award"''' pada tanggal '''28 September 2018''' di Singapura. Penghargaan ini diberikan kepada Rossa karena dianggap sebagai artis Indonesia yang sukses menembusi pasaran musik melayu. Dimana album-albumnya selalu laris terjual hingga tiket-tiket konsernya juga selalu laris terjual bukan hanya di Indonesia saja. Dia juga merupakan satu-satunya artis Indonesia yang bergelar '''"DATO SRI"''' dari Malaysia.
 
Pada tanggal 1 Oktober 2018, pihak [[Rising Star Indonesia]] juga mengumumkan secara resmi bahwa Rossa akan kembali menjadi juri untuk [[Rising Star Indonesia (musim ketiga)|"Rising Star Indonesia Season 3"]] bersama [[Ariel (penyanyi)|Ariel]], [[Judika]] & [[Yovie Widianto|Yovie Widyanto]]. Tak hanya itu saja, Rossa juga kembali memenangkan penghargaan dari '''"Big Apple Music Awards 2018"''' di [[Amerika Serikat|Amerika]] sebagai '''“The Best Indonesian Artist 2018"'''. Rossa kemudian ditunjuk oleh '''[[Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan Republik Indonesia|"Kementrian Lingkungan Hidup & Kehutanan Republik Indonesia"]]''' untuk menjadi ''Brand Ambassador'' mereka.[[Berkas:ROSSA WORLD TOUR SUPER JUNOR CONCERT SS7S.jpg|jmpl|250x250px|[[Rossa]] saat tampil di konser '''"World Tour [[Super Junior]] - Super Show 7"''' di [[Indonesia Convention Exhibition]], [[Indonesia]]]]Awal tahun 2019, tepatnya pada tanggal '''21 Februari 2019''', Rossa membuat heboh jagad hiburan tanah air & Korea dengan melakukan press conference di Indonesia bahwa ia akan melakukan kolaborasi dengan full member [[Super Junior]]. Di temani oleh bapak [[Chairul Tanjung]] ([[Trans Media|Transmedia]]), [[Leeteuk]] (Super Junior), [[Lee Soo-man]] (Pendiri & Produser SM Entertainment), [[Kim Young-Min|Kim Young Min]] (CEO/ Chief SM Entertainment), serta petinggi-petinggi [[SM Entertainment]] lainnya mereka menjelaskan bahwa kolaborasi antara '''Rossa & Super Junior''' akan dirilis antara bulan Agustus 2019 atau sekitar awal tahun 2020. Tak hanya melakukan kolaborasi saja, Rossa juga secara resmi menjadi '''Artis Indonesia, bahkan Asia Tenggara Pertama yang bergabung di bawah naungan label & managemen [[SM Entertainment]].'''
Rossa kemudian juga tampil sebagai bintang tamu spesial dalam konser '''Super Junior''' '''"Super Show 7S World Tour"''' yang diadakan di [[Indonesia Convention Exhibition|ICE BSD City, Tangerang]] pada tanggal '''15 Juni 2019'''. Dalam konser ini, Rossa membawakan lagu '''"Tegar"''' miliknya secara duet bersama [[Yesung|'''Yesung (Super Junior)''']] & [[Kim Ryeowook|'''Ryeowook (Super Junior)''']] . Ia juga membawakan lagu '''"Pudar"''' miliknya di depan '''25.000 lebih penonton'''.