Dumbo: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Midori (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Midori (bicara | kontrib)
Baris 26:
Jumbo menyayanginya dengan sepenuh hati, dan Dumbo dibesarkan seperti anaknya sendiri. Namun sayangnya, Dumbo tidak pandai main sirkus sehingga makin jadi bahan ejekan gajah-gajah lain dan tidak punya teman. Pada suatu hari, anak kecil yang menonton sirkus menarik [[daun telinga]] Dumbo. Akibatnya, Jumbo yang memarahi anak tersebut, dan membuatnya anak itu luka.
 
Sebagai hukuman, Jumbo dimasukkan ke dalam kandang, dan Dumbo menjadi sedih. Teman yang menghibur Dumbo adalah Timothy si tikus. Bersama Timothy, Dumbo minum [[air]] bercampur [[bir]] hingga mabuk. Dumbo bermimpi melihat gajah berwarna [[merah jambu]] sedang menari. Tanpa sadar, Dumbo dan Timothy sudah berada di atas pohon. Keesokan harinya, mereka berdua dibangunkan oleh kawanan [[burung [[gagak]]. Pemimpin burung gagak, Jim Crow mengatakan bahwa Dumbo dan Timothy sedang berada di atas pohon. Dumbo terkejut dan jatuh ke tanah. Dumbo belum tahu bahwa ia bisa terbang. Menurut Jim Crow, Dumbo bisa terbang lagi kalau kepercayaan dirinya pulih. Oleh karena itu, ia memberikan Dumbo sebuah "bulu ajaib". Dengan "bulu ajaib" tersebut, Dumbo bisa terbang kembali. Ia lalu mempertontonkan keterampilannya terbang di sirkus. Dumbo menjadi gajah terkenal di [[Amerika Serikat]]. Di akhir cerita, Dumbo bisa bertemu kembali dengan ibunya.
{{endspoiler}}
 
== Pengisi suara dan staf produksi ==
* [[Edward Brophy]]: Timothy Q. Mouse