Rumpun dialek Arekan: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Baris 34:
*"pancet" berarti "tetap sama" ((bahasa Jawa standar: tetep);
*"iwak" berarti "lauk" (bahasa Jawa standar: lawuh, "iwak" yang dimaksud disini adalah lauk-pauk pendamping nasi ketika makan, "mangan karo iwak tempe", artinya Makan dengan lauk tempe, dan bukanlah ikan (iwak) yang berbentuk seperti tempe);
*"engkuk" <(u diucapkan o>) berarti "nanti" (bahasa Jawa standar: mengko);
*"ndhek" berarti "di" (bahasa Jawa standar: "ing" atau "ning"; dalam bahasa Jawa standar, kata "ndhek" digunakan untuk makna "pada waktu tadi", seperti dalam kata "ndhek esuk" (=tadi pagi),"ndhek wingi" (=kemarin));
*"nontok" lebih banyak dipakai daripada "nonton";