Thailand: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Baris 34:
=== Kerajaan Thonburi ===
{{Multiple image|align=left|image1=พระเจ้าตากทรงม้า.jpg|caption1=Monumen [[Taksin]] yang agung, patung Raja Taksin dan empat prajuritnya yang terpercaya di Chanthaburi|image2=Thonburi.jpg|caption2=Peta menunjukkan area [[Kerajaan Thonburi]] Selama pemerintahan Raja Taksin|width1=150|width2=101|direction=|width=|background color=#FFF5FA|header=[[Kerajaan Thonburi]]}}Dalam keadaan negara yang tidak menentu, provinsi-provinsi melepaskan diri dan menjadi negara-negara independen di bawah pimpinan penguasa militer, biksu pemberontak, atau sisa-sisa keluarga kerajaan. Bangsa Thai dapat terselamatkan dari penaklukan
Setelah serbuan Burma yang membumihanguskan ibu kota Ayutthaya, Jenderal Taksin mendirikan kerajaan baru pada tahun 1769 yang beribu kota di [[Thonburi]] (sekarang termasuk dalam [[Bangkok]]) dan menyatukan kembali bekas kerajaan Ayutthaya. Taksin kemudian dianggap gila dan dieksekusi tahun 1782<ref>[http://countrystudies.us/thailand/13.htm THE BANGKOK PERIOD, 1767-1932] ''Thailand: A Country Study''</ref>, dan digantikan oleh Jenderal Chakri, yang menjadi raja pertama dinasti Chakri dengan nama Rama II. Tahun yang sama dia mendirikan ibu kota baru di [[Bangkok]], di seberang [[sungai Chao Phraya]] dari ibu kota lama yang didirikan Jenderal Taksin. Pada tahun 1790-an Burma berhasil diusir dari Siam.
|