Cangkriman: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Sam Hidayat (bicara | kontrib)
Sam Hidayat (bicara | kontrib)
Baris 53:
 
== Seni pertunjukan ==
[[Ketoprak (seni budaya)|Kethoprak]] merupakan salah satu seni pertunjukan yang cukup populer di kalangan [[Suku Jawa|masyarakat Jawa]]. Pertunjukan ini semacam [[drama]] yang menampilkan percakapan kehidupan sehari-hari. Dalam pertunjukan seni kethoprak seringkali menyajikan komedi dalam percakapannya. Salah satu penyampaian komedi dalam kethoprak yaitu melalui cangkriman berwujud [[Macapat|tembang macapat]]. Tembang macapat yang populer digunakan untuk menyajikan cangkriman ialah Pocung. Berikut ini adalah kutipan tembang Pocung yang digunakan dalam pertunjukan seni kethoprak:<ref>{{Cite book|title="Pusaka Jawi" Angka: 3-4, Maret-April 1928. Taun VII|last=|first=|date=1928-03|publisher=Java Instituut|isbn=|location=Surakarta|pages=|url-status=live}}</ref>
 
** ''Bapak pucung badhénen cangkriman ingsun / kidul kono ana / wit-witan kang sarwa pèni / gondhongira kaya asem wohé mirah //''