Nestor Lakoba: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
What a joke (bicara | kontrib)
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
Baris 60:
Sebagai pemimpin, Lakoba sangat populer di mata rakyatnya. Hal tersebut tidak seperti pemimpin etnis minoritas lain di Uni Soviet yang biasanya memiliki kecurigaan dengan warganya dan dianggap perwakilan dari Uni Soviet ketimbang etnisnya.<ref>{{harvnb|Blauvelt|2012b|pp=83–84}}</ref> Ia mengunjungi beberapa desa di Abkhazia, Bgazhba menuliskan, "Lakoba ingin agar mengetahui keadaan hidup rakyat".<ref>{{harvnb|Bgazhba|1965|p=45}}</ref> Berbeda dengan pemimpin Bolshevik lainnya, Lakoba bersikap tenang, elegan, dan menghindari berteriak ketika berpendapat.<ref name="Kotkin 137"/> Dia juga dikenal karena mudah dijangkau oleh rakyat: sebuah laporan pada tahun 1924 yang ditulis oleh wartawan Zinaida Rikhter menyatakan bahwa:
 
{{Quote|text="Di Sukhum, hanya di ruang terima tamu presidium bisa kita temukan identitas rakyat Abkhazia. Kepada Nestor, rakyat satu per satu memanggil dia, mereka datang dengan hal sekecil apapun, melangkahi seluruh jalur resmi, dengan keyakinan bahwa dia akan mendengar mereka dan membuat keputusan. Pemimpin Abkhazia, Kamerad Lakoba, dicintai rakyat dan seluruh populasikalangan."<ref>{{harvnb|Lakoba|2004|p=99}}</ref>}}
 
=== Pembangunan di Abkhazia ===
[[File:Lenin stalin gorky-02 (cropped) (b).jpg|thumb|Karena kedekatannya dengan [[Joseph Stalin|Stalin]] membuat Lakoba dapat membangun Abkhazia secara independen.]]
Lakoba menerapkan kebijakan industrialisasi besar-besaran di Abkhazia, contohnya pembangunan [[pertambangan batu bara]] di dekat [[Tkvarcheli]]. Hanya saja pertambangan tersebut tidak memiliki dampak yang signifikan terhadap perekonomian di wilayah itu.<ref>{{harvnb|Bgazhba|1965|pp=43–44}}</ref><ref>{{harvnb|Anchabadze|Argun|2012|p=90}}</ref> Proyek pembangunan lainnya antara lain pembangunan jalan dan rel baru, sistem drainase di [[lahan basah]] sebagai pencegahan wabah [[malaria]], dan meningkatkan luas wilayah hutan.<ref>{{harvnb|Bgazhba|1965|p=44}}</ref> Sektor pertanian juga menjadi perhatian bagi Lakoba, terutama pertanian tembakau. Pada tahun 1930-an, Abkhazia memasok hingga 52 persen dari seluruh ekspor tembakau dari Uni Soviet.<ref>{{harvnb|Suny|1994|p=268}}</ref> Hasil pertanian lainnya, seperti teh, anggur, dan jeruk diproduksi dengan jumlah yang besar. Karena hal itu, Abkhazia menjadi salah satu wilayah terkaya di Uni Soviet, bahkan lebih kaya dibandingkan Georgia.<ref>{{harvnb|Zürcher|2007|pp=120–121}}</ref> Hasil ekspor tersebut membuat Abkhazia berubah menjadi "pulau makmur di antara Kaukasus yang hancur karena perang".<ref>{{harvnb|Rayfield|2012|p=95}}</ref> Pendidikan termasuk isu yang diperhatikan oleh Lakoba. Lakoba memerintahkan pembangunan sejumlah sekolah baru di Abkhazia. Pembangunan tersebut terbantu oleh kebijakan ''korenizatsiia'' yang mempromosikan kebudayaan lokal setempat. Banyak sekolah di Abkhazia menggunakan bahasa Abkhaz sebagai bahasa utama di tahun 1920-an. Kebijakan ini juga berlaku di sekolah-sekolah wilayah lain yang menggunakan [[bahasa Georgia]], [[bahasa Armenia]], dan [[bahasa Yunani]] dalam pembelajaran.<ref>{{harvnb|Blauvelt|2012a|p=250}}</ref><ref>{{harvnb|Bgazhba|1965|p=38}}</ref>
 
== Catatan kaki ==