Marilyn Monroe: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan |
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan |
||
Baris 54:
=== Modeling dan peran-peran film pertama (1944–1949) ===
[[Berkas:MarilynMonroe - YankArmyWeekly.jpg|jmpl|lurus|kiri|alt=Potret Monroe pada usia 20 tahun, yang diambil di Pabrik Munisi Radioplane|Monroe
Pada April 1944, Dougherty berlayar ke [[teater Samudera Pasifik pada Perang Dunia II|Pasifik]], dan ia tinggal disana selama hampir dua tahun berikutnya.{{sfnm|1a1=Spoto|1y=2001|1pp=83–86|2a1=Banner|2y=2012|2pp=91–98}} Monroe pindah dengan orang tua Dougherty dan memulai sebuah pekerjaan di [[Radioplane Company]], sebuah pabrik amunisi di Van Nuys.{{sfnm|1a1=Spoto|1y=2001|1pp=83–86|2a1=Banner|2y=2012|2pp=91–98}} Pada akhir 1944, Monroe bertemu fotografer [[David Conover]], yang dikirim oleh [[First Motion Picture Unit]] (FMPU) dari [[Pasukan Udara Angkatan Darat AS]] untuk mengambil gambar para buruh perempuan.{{sfnm|1a1=Spoto|1y=2001|1pp=90–91|2a1=Churchwell|2y=2004|2p=176}} Meskipun tidak ada gambarnya yang dipakai oleh FMPU, ia keluar dari pabrik tersebut pada Januari 1945 dan memulai modeling untuk Conover dan teman-temannya.{{sfnm|1a1=Spoto|1y=2001|1pp=90–93|2a1=Churchwell|2y=2004|2pp=176–177}}<ref>{{cite web|title=YANK USA 1945|url=http://www.wartimepress.com/archives.asp?TID=YANK%20USA%201945&MID=YANK%20-%20USA%20Edition&q=357&FID=42|publisher=Wartime Press|accessdate=January 13, 2012}}</ref> Menentang suaminya yang tengah berlayar, ia kemudian pindah sendiri dan menandatangani sebuah kontrak dengan Blue Book Model Agency pada Agustus 1945.{{sfn|Banner|2012|pp=103–104}}
|