Revolusi Kuba: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Menambahkan referensi
Menambahkan referensi
Baris 22:
== Sierra Maestra ==
[[Berkas:Raulche2.jpg|jmpl|[[Raul Modesto Castro Ruz]] (kiri) merangkul [[Ernesto Guevara]] di markas Sierra Maestra ([[1958]]).]]
Para pemberontak yang selamat melarikan diri ke [[Sierra Maestra]] dan mendirikan [[kamp]] di sana.<ref>{{Cite book|last=Sweig|first=Julia E.|date=2004|url=http://93.174.95.29/main/468000/ddefed6a785b95c86b5f128206d5ecdd/Julia%20E.%20Sweig%20-%20Inside%20the%20Cuban%20Revolution_%20Fidel%20Castro%20and%20the%20Urban%20Underground%20%282004%29.pdf|title=Inside the Cuban Revolution: Fidel Castro and the Urban Underground|location=London, England|publisher=Harvard University Press|isbn=9780674044197|pages=12-13|url-status=live}}</ref> Dengan bantuan penduduk Kuba, mereka bisa memperbesar pasukannya dan mencatat beberapa kesuksesan melawan pasukan Batista. Dari akhir tahun [[1957]], Castro menemukan markas tetap di La Plata. [[Wartawan]] dari berbagai [[negara]], termasuk AS, mengunjungi para pemberontak dan menawarkan dukungan terhadap sang diktator.
 
== 1959 ==