Resusitasi jantung paru: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k Dikembalikan ke revisi 13702445 oleh HsfBot (bicara).
Tag: Pembatalan
Moonstruckies (bicara | kontrib)
Penambahan data
Tag: VisualEditor Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 9:
OtherCodes = |
}}
'''Resusitasi jantung paru-paru (RJP)''' atau '''CPR''' (''Cardiopulmonary resuscitation'') adalah tindakan pertolongan pertama pada orang yang mengalami henti napas karena sebab-sebab tertentu. CPR bertujuan untuk membuka kembali jalan napas yang menyempit atau tertutup sama sekali dengan melakukan beberapa teknik pemijatan atau penekanan pada dada. CPR sangat dibutuhkan bagi orang tenggelam, terkena [[serangan jantung]], [[sesak napas]] karena syok akibat [[kecelakaan]], terjatuh, dan sebagainya.
 
Namun yang perlu diperhatikan khusus untuk korban pingsan karena kecelakaan, tidak boleh langsung dipindahkan karena dikhawatirkan ada tulang yang patah. Biarkan di tempatnya sampai petugas medis datang. Berbeda dengan korban orang tenggelam dan serangan jantung yang harus segera dilakukan CPR.