Bahasa Kafoa: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 1:
{{Infobox language|name=Kafoa|nativename=Jafoo|states=[[Indonesia]]|region=[[Pulau Alor]], [[Nusa Tenggara Timur]]|speakers=1,000|date=2013|ref=<ref>{{Cite web|url=http://www.unesco.org/culture/languages-atlas/en/atlasmap/language-id-2744.html|title=UNESCO Atlas of the World's Languages in danger|website=www.unesco.org|language=en|access-date=2020-09-01}}</ref>|familycolor=Papua|fam1=[[Trans–Nugini]]|fam2=[[Bahasa Bomberai Barat|Bomberai Barat]]|fam3=[[Bahasa Timor–Alor–Pantar|Timor–Alor–Pantar]]|fam4=[[Bahasa Alor–Pantar|Alor–Pantar]]|fam5=[[Bahasa Alor|Alor]]|iso3=kpu|glotto=kafo1240|glottorefname=Kafoa}}'''Bahasa Kafoa''' atau '''Jafoo''' adalah [[Kelompok bahasa Papua|Bahasa Papua]] yang dituturkan di [[Pulau Alor]], [[Nusa Tenggara Timur]], [[Indonesia]]. Etnolog barat meyakini bahwa bahasa ini berasal dari Desa Fanating. Namun sebagian besar masyarakat Alor tidak mengenalinya, termasuk warga Desa Fanating itu sendiri. Menurut masyarakat yang tinggal di sekitar [[Moru]] ke utara dan [[Hopter Mataraben]] di [[Alor Barat Daya]], Bahasa Kafoa dituturkan oleh orang-orang [[Habollat]].<ref name="Schapper" /><ref name=":0">{{Cite book|last=Humaedi|first=M. Ali|date=2013|url=|title=Dari Studi Ekologi ke Pemertahanan Bahasa Kafoa di Alor Nusa Tenggara Timur|location=Jakarta|publisher=PT Gading Inti Prima|isbn=978-979-799-516-4|pages=21-64|url-status=live}}</ref>
 
Selain orang-orang Habollat, Bahasa Kafoa juga dituturkan oleh orang [[Lola]] yang tinggal di [[Desa Probur Utara]]. Namun berdasarkan hasil survey, jumlah penuturnya kurang dari 10 orang karena tidak dipraktikkan dalam kehidupan keseharian. Sementara itu penggunaan Bahasa Kafoa pada orang Habollat mengalami ancaman kepunahan karena hanya digunakan oleh orang-orang tua desa dalam kegiatan-kegiatan khusus dan sangat jarang digunakan dalam keseharian.<ref name=":0" />
Baris 153:
 
== Referensi ==
{{Reflist}}{{West Trans–New Guinea languages}}{{TNG-lang-stub}}