Afrika Tengah: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
kTidak ada ringkasan suntingan |
kTidak ada ringkasan suntingan |
||
Baris 12:
Pada asalnya satu koloni negara [[Prancis]], Republik Afrika Tengah merdeka pada tahun [[1960]]. Negara baru ini dengan cepat jatuh pada pemerintahan [[diktator]] di bawah presiden pertamanya, [[David Dacko]]. Pada tahun [[1966]] Dacko digulingkan oleh sepupunya, [[Jean Bedel Bokassa]] yang mendirikan kerajaan militan dan menjadi diktator yang berperangai rumit. Pada tahun 1976 Bokassa mendeklarasikan dirinya sebagai [[maharaja]] dan dinobatkan dalam upacara yang serba mewah dan mahal yang dikritik oleh banyak negara lain. Dia juga kerap melanggar hak asasi manusia serta menyokong gerakan anti-Prancis. Akibatnya, pemerintahan Prancis mendukung suatu kup terhadap pemerintahannya dan pada 1979 Dacko kembali berkuasa di negara tersebut. Pemberontakan yang kedua terjadi pada 1981, dan pemerintahan demokrasi mulai berkuasa pada 1993. Namun pada 2003, suatu kudeta terjadi sekali lagi, di mana [[François Bozizé]] mengambil alih kekuasaan.
Perang saudara terjadi di Afrika Tengah sejak tahun 2012. Pada 14 Desember 2015, pemimpin pemberontak Séléka mendeklarasikan kemerdekaan [[
== Geografi ==
|