Dōjinshi: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Penambahan contoh
k ←Suntingan 114.122.68.222 (bicara) dibatalkan ke versi terakhir oleh LaninBot
Tag: Pengembalian
Baris 3:
 
Dōjinshi dibuat oleh seniman atau penulis yang lebih memilih untuk menerbitkan materi mereka sendiri. Sejak tahun 1980-an, metode pendistribusian ini telah berkembang hingga menjadi [[konvensi dōjinshi]] rutin. Konvensi dōjinshi terbesar adalah [[Comiket]] (singkatan dari ''"Comic Market"'' – Pasar Komik) yang diadakan pada musim panas dan musim dingin di [[Tokyo]] [[Tokyo Big Sight|Big Sight]]. Pada konvensi ini, lebih dari {{convert|20|acre|m2}} dōjinshi diperjualbelikan maupun ditukarkan oleh para pengunjung. Penulis dōjinshi yang menggunakan materi dari karya penulis lain sebagai landasan karyanya umumnya menerbitkan dōjinshinya dalam jumlah sedikit untuk mempertahankan ketersediaan rendah sesuai dengan hukum gugatan. Hal ini membuat hasil karya yang didambakan dari penulis berbakat atau dōjinshi hanya tersedia bagi yang tercepat atau yang beruntung sebelum semuanya terjual habis.
 
Contoh Dōjinshi, misalnya sebuah game perang kerajaan, lalu komikus membuat Dōjinshi dari game tersebut yang menceritakan kisah percintaan Kesatria dengan Putri kerajaan yang kisah tersebut tidak ada pada game. Contoh lain misalnya pada sebuah anime terkenal berakhir dengan pasangan karakter utama A dan heroinnya B, namun para penggemar yang tidak suka membuat doujinsi dengan sedikit merubah cerita sehingga karakter utama A berpasangan dengan karakter pembantu C.
 
Dōjinshi tidak terbatas pada karya tulis saja. Hasil Dōjinshi bisa ditemukan pada media gambar bahkan komik. Contohnya, peristiwa di abadikannya Lubang Hitam, komikus menggambarkannya dengan doujin Black Hole-Chan.
 
== Lihat pula ==