Horizon peristiwa: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Horizon peristiwa sebuah lubang hitam: Perbaikan kesalahan ketik
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan aplikasi seluler Suntingan aplikasi Android
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan aplikasi seluler Suntingan aplikasi Android
Baris 7:
{{main|Lubang hitam}}
 
radiasiRadiasi yang dapat lolos dari [[medan gravitasi]]nya. Ini kadang dideskripsikan sebagai perbatasan yang di dalamnya [[kecepatan lepas|kecepatan lolos]] dari lubang hitam lebih besar daripada [[kecepatan cahaya]]. Deskripsi alternatif adalah bahwa di dalam horizon ini semua jalur [[bak-cahaya]] (jalur-jalur yang dapat dilintasi cahaya), karenanya semua jalur di [[kerucut cahaya]] muka dari partikel di dalam lubang hitam, dilengkungkan untuk jatuh lebih jauh ke dalam lubang hitam. Begitu partikel berada di dalam horizon tersebut, bergerak ke dalam lubang tersebut tidak bisa dihindari seperti halnya bergerak maju dalam waktu (dan sebenarnya dapat dipikirkan sebagai sepadan dengan melakukannya, tergantung pada sistem koordinat ruang-waktu yang digunakan.
 
Permukaan pada [[jari-jari Schwarzschild]] bertindak sebagai horizon peristiwa pada benda tidak berotasi yang pas dalam jari-jari ini. (Sebuah lubang hitam yang berotasi bekerja agak berbeda.) Jari-jari Schwarzschild suatu objek sebanding dengan massa. Untuk massa [[matahari]] sekitar 3 km, dan untuk [[bumi]] sekitar 9 mm. Untuk lubang hitam yang terbentuk dari runtuhnya sebuah bintang (yang massanya di atas [[batas Chandrasekhar]]) batas bawahnya sekitar 4 km.