Begalan: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 16:
Setelah menyeberangi [[Sungai Serayu]] dengan me­nggunakan perahu tambang, rombongan yang dikawal sesepuh dan pengawal Kadi­paten Wirasaba dan Ba­nyumas, di tengah per­jalanan yang angker di­hadang oleh seorang begal (perampok) berbadan tinggi besar, hendak merampas semua barang bawaan rombongan pengantin. Maka terjadilah peperangan antara para pengawal melawan begal raksasa yang mengaku sebagai penunggu daerah tersebut.
 
Pada saat pertempuran akhirnya begal dapat di­kalahkan. Kemudian lari menghilang masuk ke dalam Hutan yang angker dan wingit. Perjalanan dilanjut­kan kembali, melewati desa Sokaweradan Kedunguter. Sejak itu para leluhur daerah Banyumas berpesan kepada anak-cucu agar menaati tata cara persyaratan perkawinan yang dikandung maksud swmogasemoga kedua mempelai terhindar dari marabahaya.
 
== Proses begalan ==