Bukit Holbung: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Klayapan (bicara | kontrib)
sunting gambar
Klayapan (bicara | kontrib)
sunting artikel rintisan
Baris 1:
[[Berkas:Bukit Holbung di Siang Hari.jpg|jmpl|pemandangan indah Bukit Holbung]]
'''Bukit Holbung''' adalah salah satu tempat wisata di Danau Toba yang terletak perbukitan di desa Holbung, [[Kabupaten Samosir]], Sumatera Utara dan merupakan salah satu sisi [[Danau Toba]] dari sekian banyak sisi lainnya. Bukit Holbung (ada yang menyebutnya bukit Teletubbies<ref>{{Cite web|date=2019-09-30|title=Di Danau Toba, Wisatawan Oman ke Bukit Holbung dan Bakar Kambing|url=https://www.suara.com/lifestyle/2019/09/30/095854/di-danau-toba-wisatawan-oman-ke-bukit-holbung-dan-bakar-kambing|website=suara.com|language=id|access-date=2020-10-09}}</ref> ), merupakan salah satu destinasi wisata dikalangan mileniel saat ini. Rangkaian perbukitan ini sudah ada sejak 200 tahun yang lalu.<ref>{{Cite web|last=Sihotang|first=Melati Raya|title=Bukit Holbug, Menikmati Keindahan Toba dari Ketinggian|url=https://travel.detik.com/dtravelers_stories/u-4713904/bukit-holbug-menikmati-keindahan-toba-dari-ketinggian|website=detikTravel|language=id|access-date=2020-10-09}}</ref>
 
== Akses ==
Baris 6:
Menuju lokasi ini dapat dicapai melalui jalur sisi Pulau Sumatra atau melalui jalur Pulau Samosir.
 
Dari Pusat Kota Medan, jika menggunakan Peta Digital Google, tercatat 6 jam 5 menitberjarak (198.7 km) via Jl. Jamin Ginting, melalui jalur Tanah Karo, Merek dan Sidikalang, atau sekitar 6 - 7 jam perjalanan.
 
Jika dari pusat kota Medan, melalui jalan tol Medan-Tebing Tinggi, Pematang Siantar, Parapat lalu Merek dan Sidikalang, maka akan diperluan waktu sekitar 8 jam lebih dengan total 341 km.
Baris 13:
 
Dari panguruan, perjalanan terasa menantang karena melewati pinggiran bukit yang relatif sempit. beberapa jalannya sudah dikeraskan oleh pemerintah setempat.<ref>{{Cite web|title=Sepotong Surga di Samosir Itu Bernama Bukit Holbung|url=https://kumparan.com/kumparantravel/sepotong-surga-di-samosir-itu-bernama-bukit-holbung-1rF5GdsGUHX|website=kumparan|language=id-ID|access-date=2020-10-09}}</ref>
 
 
Akses menuju kelokasi bisa menggunakan berbagai cara, walaupun ketika sisa 3 km jalan sampai ketujuan masih ada kerusakan. Namun secara umum, jalan dari persimpangan Tele menuju ke kota Pangururan, belok kekanan menuju desa Harian, dulunya sangat jelek. Sekarang sudah banyak perubahan, karena jalan ini selain menuju ke Bukit Holbung, masih ada daerah wisata yang indah juga, yaitu air terjun efrata dan Janji martahan ( ini pemandangannya juga menghadap ke hamparan Danau Toba.
 
Bukit Holbung dapat di akses melalui kota Medan menuju kearah daerah wisata kota Berastagi, Kabupaten Karo dan melewati Taman Simalem dengan rute menuju kota Sidikalang. Dari persimpangan menuju Dolok Sanggul, belok ke kiri menuju ke Tele dan turun kearah kota Pangururan. Alternatif lain dapat melalui kota P.Siantar atau pun dari kota Parapat, bisa jalan darat maupun menyeberangkan kendaraan melalui penyeberangan ferry dari pelabuhan Ajibata ke Tomok. Agak sulit menggunakan kendaraan umum menuju ke Bukit Holbung, karena belum ada rute kendaraan umum langsung sampai ke lokasi .
 
 
== Referensi ==
<references />
[[Kategori:Destinasi wisata danau toba]]
[[Kategori:Pariwisata sumut]]
[[Kategori:Danau toba]]
[[Kategori:Kabupaten samosir]]
[[Kategori:Bukit]]