Pinto Aceh: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k ←Suntingan 36.72.3.19 (bicara) dibatalkan ke versi terakhir oleh Pinerineks
Tag: Pengembalian
Pinerineks (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 1:
[[Berkas:Ragam hias pinto aceh khas AcehRagam_Hias_-_Pinto_Aceh.pngsvg|jmpl|Pinto Aceh]]
'''Pinto Aceh''' atau '''Pinto Khob''' adalah [[ragam hias]] atau motif khas [[Aceh]] yang terkenal. Ragam hias ''pinto aceh'' tidak hanya diterapkan pada kain atau batik, tetapi juga dalam bentuk benda-benda [[cendera mata]] lainnya, seperti [[tas]], pin atau [[bros]], liontin, dan pada buah tangan dalam bentuk lainnya.<ref name=":0">{{Cite web|url=http://www.jkma-aceh.org/pinto-khop-souvenir-motif-kerajaan-aceh/|title=Pinto Khop, Souvenir Motif Kerajaan Aceh|date=2018-10-14|website=JKMA ACEH|language=en-US|access-date=2019-02-09}}</ref> Meskipun pada awalnya motif perhiasan Pinto Aceh hanya diciptakan untuk bros jenis perhiasan dada kaum perempuan, tetapi penerapannya kian beragam seiring waktu.<ref name=":1">{{Cite web|url=http://aceh.tribunnews.com/2015/12/13/pinto-aceh|title=Pinto Aceh|website=Serambi Indonesia|language=id-ID|access-date=2019-02-09}}</ref>