Wahdah Islamiyah: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
HsfBot (bicara | kontrib)
k replaced: Ambulance → Ambulans
Azwawe (bicara | kontrib)
Tag: Dikembalikan VisualEditor
Baris 31:
== Manhaj ==
Wahdah Islamiyah adalah sebuah Organisasi Massa (Ormas) Islam<ref>http://www.portalpiyungan.com/2016/01/fitnah-pengurus-mui-sebagai-jaringan.html</ref> yang mendasarkan pemahaman dan amaliyahnya pada Al Qur’an dan As Sunnah sesuai pemahaman Ahlus sunnah wal jama'ah. Organisasi ini bergerak di bidang da’wah<ref>http://www.tribunnews.com/regional/2012/11/04/wahdah-tebar-dai-nusantara-di-17-kota</ref>, pendidikan<ref>http://www.kesekolah.com/direktori/sekolah/smp-islam-terpadu-wahdah-islamiyah-makasar-sulawesi-selatan.html#sthash.XEFfWsip.dpbs</ref>, sosial<ref>http://albashirah.com/2014/01/27/wahdah-salurkan-bantuan-untuk-korban-banjir-manado/</ref>, muslimah<ref>http://khazanah.republika.co.id/berita/dunia-islam/islam-nusantara/16/04/18/o5tpyg313-oki-kagumi-semangat-muslimah-belajar-islam</ref>, kesehatan<ref>http://rakyatsulsel.com/sdit-wahdah-islamiyah-01-selenggarakan-sunnat-massal.html</ref> dan lingkungan hidup<ref>http://wahdah.or.id/menteri-kehutanan-silaturahim-keluarga-wi/</ref>.
 
Awalnya Wahdah isalmiyah mengatakan diri berada di atas jalan orang-orang shalih terdahulu (salaf as-shalih), namun pada hakikat dan kenyataannya organisasi ini menerapkan kaidah-kaidah yang diterapkan oleh gerakan Ikhwanul Muslimin seperti politik praktis, memberontak kepada pemerintah dengan berdemo, dan sebagainya.
 
== Legalitas Formal ==