Eugen Sandow: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Naval Scene (bicara | kontrib)
-{{inuse}}, selesai
HsfBot (bicara | kontrib)
k clean up
Baris 15:
| weight = 86 kg
}}
'''Eugen Sandow''' (lahir '''Friedrich Wilhelm Müller'''; 2 April 1867-14 Oktober 1925) adalah seorang [[Binaraga|binaragawanbinaraga]]wan dan penampil keturunan [[Bangsa Jerman|Jerman]].<ref name=eb /> Sandow lahir di [[Königsberg]], dan mulai tertarik pada binaraga pada usia sepuluh tahun saat berkunjung ke [[Italia]].<ref name="ABC">{{cite news |title=The Mighty Sandow: How the world's strongest man wowed Australian audiences in 1902 |work=ABC Radio |author=Louise Maher |date=29 Apr 2015|url=https://www.abc.net.au/news/2015-04-21/mighty-sandow-worlds-strongest-man/6408670}}</ref> Melalui ketertarikannya pada sirkus, Sandow lalu belajar kepada orang kuat [[Ludwig Durlacher]] pada akhir tahun 1880-an.<ref name="ABC" /> Atas saran Durlacher,<ref name="ABC" /> ia mulai memasuki kompetisi [[Orang kuat (atlet kekuatan)|orang kuat]], bertanding melawan tokoh-tokoh terkemuka olahraga itu seperti [[Charles Sampson]], [[Frank Bienkowski]], dan [[Henry McCann]].<ref name=eb /> Pada tahun 1901 ia menyelenggarakan apa yang diyakini sebagai kompetisi binaraga besar pertama di dunia. Bertempat di [[Royal Albert Hall]] London, Sandow menjadi juri acara tersebut bersama penulis [[Arthur Conan Doyle]] dan atlet/pematung [[Charles Lawes-Wittewronge]].<ref name="ABC" />
 
== Masa muda ==
Baris 33:
 
[[File:"A New Sandow Pose (VIII)", Eugen Sandow Wellcome L0035270 - restoration.jpg|thumb|left|upright|"''A New Sandow Pose (VIII)''" dalam ''Sandow's Magazine of Physical Culture'' (1902)]]
Pada bulan April di tahun yang sama, Sandow menampilkan salah satu "pertunjukan otot"-nya di acara ''1894 California Mid-Winter International Exposition'' di Taman Golden Gate, tepatnya di Teater "Vienna Prater".<ref>{{cite web |date=29 April 1894 |title=Sandow's Engagement |publisher=San Francisco Call |volume=75 |number=130 |url=http://cdnc.ucr.edu/cgi-bin/cdnc?a=d&d=SFC18940429.2.46&srpos=1&e=-------en--20-SFC-1--txt-txIN-sandow+vienna------# |accessdate=2015-06-14}}</ref>
 
Ketika sedang tur di Amerika Serikat, Sandow menyempatkan kembali sejenak ke Inggris untuk menikahi Blanche Brooks, seorang gadis dari [[Manchester]]. Namun, karena stres dan kesehatan yang buruk, maka ia memutuskan kembali secara permanen untuk memulihkan dirinya.
 
Tidak lama ia telah bangkit kembali, dan membuka ''Institute of Physical Culture'' pertamanya, di mana ia mengajarkan metode latihan, kebiasaan diet dan latihan beban. Ide-idenya tentang kebugaran fisik merupakan hal baru pada saat itu dan memiliki dampak yang luar biasa. Institut Sandow merupakan gimnasium olahraga paling awal yang terbuka untuk umum.<ref name=bbc>{{cite news |author=<!---no by line--> |date=16 February 2009 |title=Plaque to father of body-building |work=[[BBC]] |url=http://news.bbc.co.uk/2/hi/uk_news/england/london/7892467.stm |accessdate=2009-02-19 |quote=Pionir kebugaran Eugen Sandow merancang kontes binaraga besar pertama, yang diadakan di Royal Albert Hall pada tahun 1901. Sandow membuka gimnasium, Institute of Physical Culture, dan tampil di panggung di berbagai tempat di dunia. Sebuah plakat diresmikan di 161 Holland Park Avenue, tempat ia tinggal sejak 1906 hinga wafatnya pada usia 58 tahun pada tahun 1925.}}</ref> Pada tahun 1898 ia juga mendirikan majalah bulanan, awalnya bernama ''Physical Culture'' dan kemudian berganti nama menjadi ''Sandow's Magazine of Physical Culture'' yang berdedikasi membahas semua aspek budaya fisik. Ini disertai pula dengan serangkaian buku yang diterbitkan antara 1897 dan 1904, di mana terbitan yang terakhir menyebut istilah 'binaraga' dalam judulnya (dituliskan sebagai "''body-building''").
Baris 50:
 
== Ideal Yunani ==
[[File:Falk, Benjamin J. (1853-1925) - Eugen Sandow (1867-1925)- 1894-cropped.jpg| thumb |Sandow memeragakan model patung ''The Dying Gaul'', yang menggambarkan bentuk Ideal Yunani-nya.]]
Kemiripan Sandow dengan bentuk fisik yang terdapat pada patung [[Pahatan Yunani kuno|Yunani]] dan [[Pahatan klasik|Romawi]] klasik bukanlah suatu kebetulan, karena Sandow mengukur patung-patung di museum dan turut mengembangkan bentuk "Ideal Yunani" sebagai formula bagi "fisik yang sempurna". Sandow membangun fisiknya dengan proporsi yang tepat sesuai Ideal Yunani-nya; dan ia dianggap sebagai bapak binaraga modern, yaitu sebagai salah satu atlet terawal yang dengan sengaja mengembangkan ototnya untuk mencapai dimensi yang telah ditentukan sebelumnya. Dalam bukunya ''Strength and How to Obtain It''<ref>''[https://books.google.com/books?hl=en&id=ntmmARl9X44C&printsec=frontcover#PPA17,M1 Strength and How to Obtain It]''</ref> dan ''Sandow's System of Physical Training'', Sandow memberikan rekomendasi mengenai beban dan pengulangan spesifik yang diperlukan untuk mencapai proporsi idealnya.
 
Baris 76:
Pada 2013, Eugen Sandow diperankan oleh binaragawan Kanada Dave Simard dalam film ''Louis Cyr''.
 
Minuman kopi dingin Sandows (London) dinamakan berdasarkan namanya.<ref>{{cite web |url=https://www.sandows.com/faq |title=Frequently Asked Questions: Why Are You Called Sandows? |publisher=Sandows London |access-date=January 12, 2019 |archive-url=https://web.archive.org/web/20190113062648/https://www.sandows.com/faq |archive-date=13 January 2019 |url-status=dead }}</ref>
 
[[English Heritage]] memasang [[plakat biru]] di rumahnya di 161 Holland Park Avenue di London barat pada tahun 2009;<ref>{{cite web |title=Plaque to father of body-building |url=http://news.bbc.co.uk/2/hi/uk_news/england/london/7892467.stm|publisher=[[BBC]] |accessdate=2020-10-14}}</ref> yang menyebutkannya sebagai seorang "Binaragawan dan Promotor Budaya Fisik".