Kartel: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 8:
== Jenis-Jenis Kartel ==
Tri Anggraini juga mengatakan, kartel memiliki berbagai jenis, tergantung pada cara, tujuan, dan kelompok pembentuk kartel tersebut. Jenis kartel yang paling umum adalah kartel yang dibentuk oleh kelompok penjual adalah penetapan harga, persekongkolan penawaran tender (''bid ringging''), perjanjian pembagian wilayah (pasar), alokasi pelanggan, perjanjian pembatasan ''output.'' Sementara pembentukan kartel dari golongan pembeli biasanya terkait dengan penentuan harga, perjanjian alokasi suplai barang atau jasa, dan permainan tender.{{Sfn|Adam|2006|p=96}}
 
=== Kartel Penetapan Harga ===
Jenis kartel yang cukup merugikan pasar adalah kartel penetapan harga. Dalam operasinya, kartel jenis ini membuat perjanjian harga (''price fixing'') yang berkaitan langsung dengan penetapan sejumlah harga barang dan jasa. Penetapan harga disebut sebagai ''naked restraint'' (terang-terangan), jika perjanjian tersebut tidak terjadi pada suatu perusahaan ''joint venture'' yang dilakukan oleh pihak-pihak yang terlibat dalam kartel.{{Sfn|Adam|2006|p=99 : "Dalam prakteknya, jarang ditemukan perjanjian yang secara terang-terangan berisi tentang kesepakatan untuk menetapkan harga. Meskipun kadangkala dengan mudah ditemukan bukti-bukti yang menunjukkan adanya perjanjian..."}}
 
== Tujuan Kartel ==