Terier Airedale: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
k minor changes |
→Terier Airedale: Perbaikan kesalahan ketik Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan aplikasi seluler Suntingan aplikasi Android |
||
Baris 26:
}}<!-- End Infobox -->
'''Terier Airedale''' adalah ras anjing asli [[Inggris]] yang merupakan jenis dengan ukuran tubuh tertinggi di antara anjing Terrier lainnya.<ref name="a">{{en}} {{cite book|last= Kerry V. Kern|first=|authorlink=|coauthors=|title= The Terrier Handbook|year= 2005|publisher= Barron's Educational Series|location=|id= ISBN 978-0-7641-2860-8}}Page.87-88</ref> Pada abad ke-19, anjing ini dikembangkan untuk berburu [[rubah]], [[luak]], dan [[berang-berang]]. Dalam sejarahnya, anjing ini berasal dari [[Sungai Aire]], [[Yorkshire]], suatu [[kawasan industri]] yang menyediakan tempat untuk permainan kecil bagi masyarakat dan anjing tersebut.<ref name="b"/> Umumnya anjing ini dapat hidup hingga usia 13-14 tahun dan diperlukan perawatan untuk anjing berbulu seperti ini.<ref name="b"/> Pada masa [[Perang Dunia]] I dan II, anjing ini digunakan kalangan militer untuk membawa [[amunisi]], anjing penjaga, pembawa pesan, anjing [[ambulans]], dan anjing [[patroli]], serta pembasmi sarang [[rodensia]] (tikus).<ref name="b">{{en}} {{cite book|last= Dorothy M. Miner|first=|authorlink=|coauthors=|title= Airedale Terriers|year= 1998|publisher= Barron's Educational Series|location=|id= ISBN 978-0-7641-0307-0}}Page.6-13</ref> Ras anjing ini memiliki pendengaran dan penglihatan yang tajam, serta dikenal dengan sifatnya yang berani dan lincah.<ref name="a"/> Beberapa ciri dari anjing ini adalah punggungnya berbulu hitam, ekor tegak, berotot, melahirkan 5-10
== Referensi ==
|