Eyeshield 21: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Dikembalikan
k Suntingan 36.79.186.40 (bicara) dibatalkan ke versi terakhir oleh LaninBot
Tag: Pengembalian
Baris 69:
 
Selang beberapa waktu, tibalah pertandingan yang tak kalah pentingnya yaitu turnamen [[musim gugur]], di mana tim-tim yang bertanding berkesempatan bermain dalam '[[Christmas Bowl]]', liga kejuaraan American Football seluruh SMA di Jepang. Hiruma, Kurita dan Sena perlahan-lahan membangun tim yang sesungguhnya dengan merekrut [[Tarou Raimon]], seorang pemain [[baseball]] yang hanya ahli menangkap bola, dan [[3 bersaudara Ha-Ha]]. Karakter lainnya perlahan-lahan bergabung dan para anggota Devil Bats sekarang juga seimbang dengan tim lawan.
 
Animenya sendiri pernah ditayangkan oleh [[GTV Indonesia|GTV]], pada tahun [[2008]], dan [[NET.]] PADA 17 Mei [[2021]] mendatang.
 
== Pranala luar ==