Patriotik (lagu): Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Batodism (bicara | kontrib)
Gambar
Tag: VisualEditor Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Batodism (bicara | kontrib)
Pranala
Tag: VisualEditor Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 48:
 
== Sejarah ==
Lagu Patriotik ini diciptakan oleh komposer terkenal Rusia yaitu [[Mikhail Glinka]] pada tahun 1833. Lagu ini tidak memiliki lirik sehingga membuat kebingungan ketika menjadi lagu kebangsaan. Pada masa [[Uni Soviet|Soviet]], lagu ini dijadikan lagu pembuka acara berita [[Vremya]] dari tahun 1984 hingga 1986. Ketika [[Boris Yeltsin]] menjadi Presiden RSFS Rusia, ia menetapkan lagu ini sebagai lagu kebangsaan. Kemudian ketika Federasi Rusia berdiri, lagu ini tetap menjadi lagu kebangsaan.
 
Akibat tidak adanya lirik, Pemerintah Rusia menggelar sayembara lirik untuk lagu kebangsaan, tetapi tidak ada yang terpilih meskipun ada beberapa lirik tidak resmi yang sering dinyanyikan salah satunya adalah lirik dari Viktor Radugin yaitu "Славься, славься Родина Россия" [[Alih aksara|transliterasi]]: Slav'sya, slav'sya Rodina Rossiya.
 
Pada bulan Desember 2000, Presiden [[Vladimir Putin]] memutuskan untuk mengganti lagu ini sebagai lagu kebangsaan Rusia dengan lagu kebangsaan baru yang menggunakan melodi Lagu Kebangsaan Uni Soviet.
 
== Lirik dan Terjemahan ==