Katamso Darmokusumo: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Katamso Darmokusumo: Perbaikan kesalahan ketik
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan aplikasi seluler Suntingan aplikasi Android
penambahan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 30:
'''[[Brigadir Jenderal]] [[TNI]] ([[Anumerta]]) Katamso Darmokusumo''' ({{lahirmati|[[Kabupaten Sragen|Sragen]], [[Jawa Tengah]]|5|2|1923|[[Yogyakarta]]|1|10|1965}}) adalah salah satu [[pahlawan nasional Indonesia]], Ia merupakan mantan [[Korem 072/Pamungkas|Komandan Korem 072/Pamungkas]]. Katamso termasuk tokoh yang terbunuh dalam peristiwa [[Gerakan 30 September]]. Ia dimakamkan di Taman Makam Pahlawan [[Kusuma Negara]], [[Yogyakarta]].
 
Beliau dilahirkan pada hari Senin, 5 Februari 1923 di Sragen, Jawa Tengah. dekat jawa timur Selepas menamatkan pendidikan di Sekolah Dasar dan Sekolah Menengah, Ia melanjutkan pada pendidikan tentara Peta di Bogor. Setelah masa kemerdekaan Indonesia, Beliau bergabung dengan TKR yang berangsur-angsur berubah menjadi TNI. Ketika terjadi agresi militer belanda, beliau memimpin pasukan untuk berkali-kali melakukan pertempuran mengusir Belanda dari Indonesia. Pada masa awal kedaulatan Republik Indonesia masih sering dirongrong dengan berbagai peristiwa baik dalam maupun luar negeri.
 
Setelah kedaulatan Negara Indonesia di akui di mata Internasional, terjadi pemberontakan Batalyon 426 di Jawa Tengah. Brigjen Katamso dan pasukannya diserahi tugas untuk menumpas pemberontakan tersebut. Pada Biografi Brigadir Jenderal Katamso Darmokusumo disebutkan, bahwa pada tahun 1958 beliau menjabat sebagai Komandan batalyon ``A`` yang tergabung dalam pasukan Komando Operasi 17 Agustus yang dipimpin oleh Kolonel Ahmad Yani. Pasukan ini bertugas menumpas pemberontakan yang dilakukan oleh PRRI/Permesta.