Penaklukan Tunis (1535): Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan |
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler |
||
Baris 29:
== Latar belakang ==
Pada tahun 1533, [[Suleiman I|Sultan Suleiman I]] memanggil [[Khairuddin
[[Karl V, Kaisar Romawi Suci|Kaisar Romawi Suci Charles V]], salah satu penguasa terkuat di Eropa saat itu, membentuk pasukan besar berkekuatan kurang-lebih 30.000 tentara, 74 ''galai'' {{citation needed span|text=(berawak pendayung [[Protestan]] yang dirantai, didatangkan dari [[Antwerpen]]),|reason=meragukan, perlu sumber lain yang tepercaya}} <ref name="Crowley, hlm.59">Crowley, hlm.59</ref> 300 kapal layar, kapal perang ''Santa Anna'', dan [[galiung]] Portugis ''São João Baptista'' (juga dikenal dengan sebutan ''Botafogo'') yang merupakan kapal terkuat di dunia saat itu, dengan 366 meriam perunggu untuk mengusir Utsmaniyah dari wilayah tersebut.<ref name="Crowley, hlm.60">Crowley, hlm.60</ref> Biaya yang dikeluarkan Charles cukup besar, yaitu 1.000.000 dukat yang setara dengan biaya perang Charles terhadap Suleiman di [[Danube]].<ref name="Crowley, hlm.62">Crowley, hlm.62</ref> Secara tak terduga, pendanaan untuk penaklukan Tunis ini berasal dari galiung yang datang dari [[Dunia Baru]], berupa harta senilai 2 juta dukat emas yang diperoleh dari [[Francisco Pizarro]] sebagai uang tebusan untuk pelepasan [[Kerajaan Inka|Raja Inca]] [[Atahualpa]] (yang tetap saja ia eksekusi pada 29 Agustus 1533).<ref name="Crowley, hlm.62"/>
|