Stasiun Buyaran: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k ~stub
RaFaDa20631 (bicara | kontrib)
k →‎top: penggantian berada --> terletak, replaced: yang berada di → yang terletak di using AWB
Baris 22:
| close_type = PJKA
}}
'''Stasiun Buyaran''' ('''BYA''') adalah stasiun kereta api nonaktif kelas III/kecil yang beradaterletak di [[Pulosari, Karangtengah, Demak]]. Stasiun ini termasuk dalam [[Daerah Operasi IV Semarang|Wilayah Aset IV Semarang]].
 
Dalam sejarahnya, stasiun ini dibangun bersamaan dengan pembangunan jalur kereta api rute Jurnatan–Demak. Adapun jalur kereta api Jurnatan–Genuk diresmikan oleh [[Samarang–Joana Stoomtram Maatschappij]] (SJS) pada tanggal 2 Juli 1883, sedangkan Genuk–Demak diresmikan pada tanggal 27 September 1883. Lebih awal lagi, SJS membuat [[Jalur trem lintas Semarang|dua jalur trem]] pada tahun 1882–1883.<ref>{{cite book|title=Verslag der Samarang–Joana Stoomtram Maatschappij|author=Samarang–Joana Stoomtram|publisher=SJS}}</ref>