Stasiun Plumpang: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k ~stub
RaFaDa20631 (bicara | kontrib)
k →‎top: kelas tidak diketahui atau berstatus tanpa kelas di MOP5, removed: kelas I using AWB
Baris 20:
|nomor=4309
|letak=km 15+450 lintas [[Stasiun Babat|Babat]]–''[[Stasiun Tuban|Tuban]]''
|class=III/kecil
}}
'''Stasiun Plumpang (PMG)''' adalah [[stasiun kereta api nonaktif]] nonaktif kelas III/kecil yang terletak di [[Plumpang, Plumpang, Tuban|Plumpang]], [[Plumpang, Tuban|Plumpang]], [[Tuban]], [[Jawa Timur]]. Letaknya cukup mudah untuk diakses dan sejajar dengan jalan raya [[Tuban]]-[[Bojonegoro]] via [[Persimpangan|pertigaan]] Pakah. Stasiun ini sekarang termasuk dalam [[Daerah Operasi VIII Surabaya|Wilayah Aset VIII Surabaya]]
 
Stasiun ini mulai dioperasikan oleh [[Nederlands-Indische Spoorweg Maatschappij|Nederlandsch-Indische Spoorweg Maatschappij]] (NIS) pada tanggal 1 Agustus 1920 sebagai bagian dari [[jalur kereta api Merakurak–Babat]],<ref>{{cite book|title=Indische spoorweg-politiek|last=Reitsma|first=S. A.|publisher=Landsdrukkerij|year=1920}}</ref> lalu dinonaktifkan pada tahun 1990 karena menurunnya jumlah penumpang. Bangunannya masih bertahan hingga kini walaupun sudah direnovasi.