Invasi Panama oleh Amerika Serikat: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Loveless (bicara | kontrib)
k bot Mengubah: fr:Opération Just Cause
Arla (bicara | kontrib)
k fi
Baris 2:
 
== Agen CIA ==
 
Awalnya, [[Presiden]] [[Manuel Noriega]], yang direkrut sebagai agen [[CIA]] guna menghentikan peredaran [[narkotika]] dari Panama-AS, bekerja kooperatif. Rekruitmen Noriega sebagai tangan kanan CIA, itu terjadi pada tahun [[1976]] ketika [[George H. W. Bush]] atau [[George Bush]] (ayah [[George W. Bush]]) menjabat sebagai direktur CIA. Sebagai imbalan Noriega menerima bayaran sebesar 110.000 dolar AS.
 
Baris 34 ⟶ 33:
 
== Pemulihan ==
 
Untuk memulihkan Panama yang hancur akibat operasi itu, AS mengucurkan bantuan 420 juta dollar AS. namun ternyata sebanyak 25% dana atau sekitar 108 juta dolar AS digunakan untuk menyehatkan bank-bank AS di Panama. Sedangkan 75% dana digunakan untuk perbaikan kanal, melatih polisi, pembenahan fasilitas umum dan lainnya.
 
Baris 54 ⟶ 52:
[[nl:Operatie Just Cause]]
[[ru:Вторжение США в Панаму]]
[[fi:Operaatio Just Cause]]
[[sv:USA:s invasion av Panama]]
[[tl:Pagsalakayin ng Estados Unidos sa Panama]]