Silek Kumango: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Naval Scene (bicara | kontrib)
Naval Scene (bicara | kontrib)
Baris 24:
Silat Kumango menerapkan jurus-jurus yang lembut dan fleksibel dalam taktiknya untuk mengalahkan lawan.{{sfn|Draeger|2012|pp=97-98}} Pesilat Kumango yang ahli telah terlatih untuk melepaskan diri dari hampir semua bentuk kuncian, pintingan, ataupun cekikan yang dilakukan oleh lawan.{{sfn|Draeger|2012|pp=97-98}} Gerakan menghindar yang dilakukan sering terlihat seperti "mengalah", namun segera dibalikkan untuk mendapat situasi yang menguntungkan, sehingga di tengah suatu gerakan yang lembut akan muncul tindakan yang keras terhadap lawan.{{sfn|Draeger|2012|pp=97-98}}
 
Nama-nama jurus atau gerakan inti pada Silat Kumango adalah sbb.:{{sfn|Prabowo|2016|pp=9-11}}{{sfn|Lebe|2018|p=5}}
*# ''Ilak suok''
*# ''Ilak kida''
*# ''Rambah''
*# ''Cancang''
*# ''Sambuik pisau''
*# ''Lantak siku''
*# ''Ampang''
*# ''Patah tabu''
*# ''Ucak tangguang''
*# ''Ucak lapeh''
 
== Lihat pula ==