Seribu Kali Cinta: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Alifia Nada (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Alifia Nada (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 1:
Seribu Kali Cinta (English: A Thousand Times Love) adalah debut single penyanyi [[Christie (Penyanyi Indonesia)|Christie]] yang dirilis pada bulan Februari 2021.
 
Merupakan sebuah komposisi dari [[Pika Iskandar]], "Seribu Kali Cinta" menjadi diksi yang pas sebagai ungkapan tekad untuk memberikan cinta abadi dari seseorang kepada pasangan atau belahan jiwanya<ref>{{Cite web|last=developer|first=mediaindonesia com|date=2021-02-03|title=Christie Rilis Debut Single Seribu Kali Cinta|url=https://mediaindonesia.com/hiburan/382295/christie-rilis-debut-single-seribu-kali-cinta|website=mediaindonesia.com|language=id|access-date=2021-02-04}}</ref>. Pika Iskandar dikenal juga sebagai komposer terkenal Indonesia dengan berbagai lagu Hits nya seperti "Pura-Pura Lupa". Seribu Kali Cinta, terinspirasi dari kisah cinta abadi seorang [[B. J. Habibie|B. J Habibie]] kepada [[Hasri Ainun Besari|Ainun]].