Kobokan: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Pinerineks (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 17:
Dalam sajian formal, kobokan juga sering disalahpahami sebagai minuman limun. [[Eliza Leslie]], seorang penulis etiket makan dari abad ke-19, mencatat bahwa ada seseorang yang mengira kobokan dengan irisan lemon sebagai minuman limun yang rasanya sangat tidak enak. Karya [[Mark Twain]] ''The Prince and the Pauper'' (1882) juga menceritakan bagian saat seseorang meminum air kobokan.<ref name=":1" /> Film [[Crazy Rich Asians (film)|Crazy RIch Asian]] juga menampilkan adegan ketika pemain utama perempuan, Rachel Chu, hampir saja meminum air dari kobokan pada sebuah pesta.<ref>{{Cite web|date=2018-04-30|title=What's up with that finger bowl thing?|url=https://pagetoframe.com/2018/04/30/whats-up-with-that-finger-bowl-thing/|website=Page to Frame|language=en-US|access-date=2021-02-04}}</ref>
 
[[Paul Kruger]], seorang[[Transvaal|Presiden Republik Transvaal]] yang menjadi tamu makan malam [[Victoria dari Britania Raya|Ratu Victoria]], dicatat pernah meminum kobokan [[air mawar]] saat sajian formal kerajaan karena ketidaktahuannya. Untuk mengindari rasa malu yang mungkin akan dirasakan oleh Paul, Ratu Victoria kemudian meminum kobokan air mawarnya sendiri dan lantas diikuti oleh tamu-tamu lainnya. Kisah ini sering ditanggapi dalam sejarah sebagai suatu contoh kearifan.<ref>{{Cite book|last=Alexandra|first=Andrew|last2=Miller|first2=Seumas|date=2009|url=https://books.google.co.id/books?id=gUUR-wHojGsC&pg=PA60&dq=Finger+bowl&hl=id&sa=X&ved=2ahUKEwiE7c254untAhWIXSsKHR91C0IQ6AEwA3oECAAQAg#v=onepage&q=Finger%20bowl&f=false|title=Ethics in Practice: Moral Theory and the Professions|publisher=UNSW Press|isbn=978-1-74223-030-6|language=en}}</ref>
 
== Catatan kaki ==