Pengamen: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Erik2020 (bicara | kontrib)
Membalikkan revisi 17427213 oleh 36.70.108.224 (bicara)
Tag: Pembatalan
Daud AHN (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 1:
[[Berkas:Street musicians pengamen.jpg|jmpl|260px|Pengamen]]
'''PENGAMENPengamen''' ({{lang-en|street singers}} atau ''buskers''), adalah sekelompok orang maupun individu yang melakukan pertunjukan di tempat umum (baik bernyanyi, menari, maupun bermain alat musik) untuk mendapatkan uang. Umumnya, pengamen dilakoni oleh remaja yang putus sekolah. Tapi kini ada banyak orang tua maupun anak-anak yang menjadi pengamen karena faktor ekonomi.
 
Pengamen jalanan sering beroperasi di setiap lampu merah, terminal, di dalam bus, di depan pertokoan, pasar, tempat wisata, dan lain-lain. Penampilan mereka pun bermacam-macam. Mulai dari tampilan biasa, badut, anak punk, hingga memakai pakaian seksi. Kehadiran mereka sering dikonotasikan negatif karena mengganggu ketertiban. Selain itu, stigma ini juga muncul karena sering ditemui pengamen jalanan yang tidak tahu sopan santun dan brutal (beberapa di antara mereka memaksa para pendengar untuk memberikan sejumlah uang).