Nu'aim bin Abdullah: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
HsfBot (bicara | kontrib)
k Referensi: clean up
A154 (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 1:
'''Nu'aim bin Abdullah bin Asid al-'Adawiy''' (Bahasa Arab : نعيم بن عبد الله بن أسيدالعدويأسيد العدوي), beliau termasuk salah satu [[Sahabat Nabi]] yang berasal dari [[Bani 'Adi]] seperti [[Umar bin Khattab]], beliau mendapat julukan ''"An-Nahham"'' karena Nabi pernah bersabda : "Aku masuk sebuah taman, kemudian aku mendengar ''nahmah'' (sebuah suara semacam batuk atau erangan) . Beliau juga berjasa dalam mengantarkan keislaman dari Umar bin Khattab nantinya. Ada riwayat yang mengatakan bahwa nama beliau diganti oleh Nabi menjadi Shalih.
 
== Masuk Islam ==