Hubungan internasional: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k ←Suntingan 115.178.255.120 (bicara) dibatalkan ke versi terakhir oleh RaymondSutanto
Tag: Pengembalian
InternetArchiveBot (bicara | kontrib)
Rescuing 1 sources and tagging 0 as dead.) #IABot (v2.0.8
Baris 125:
 
==== Kekuatan ====
[[Berkas:Powers in international relations.png|ka|jmpl|300px|Negara biru sangat gelap sering dianggap [[kekuatan super]], negara biru gelap [[kekuatan besar]], negara biru pucat [[kekuatan menengah]], dan negara biru sangat pucat juga kadang dianggap kekuatan menengah.<ref name=Chapnick>Adam Chapnick, [httphttps://web.archive.org/web/20070614193537/http://post.queensu.ca/~nossalk/pols369/readings/chapnick_middle.pdf The Middle Power].</ref>]]
 
Konsep '''[[kekuatan (hubungan internasional)|kekuatan]]''' dapat dideskripsikan sebagai tingkat sumber daya, kemampuan, dan pengaruh dalam masalah internasional. Konsep ini sering dibagi menjadi konsep [[kekuatan keras]] dan [[kekuatan lunak]]; kekuatan keras berkaitan dengan kekuatan koersif, seperti pemakaian kekuatan, dan kekuatan lunak yang biasanya mencakup pengaruh [[ekonomi]], [[diplomasi]], dan [[budaya]]. Meski begitu, tidak ada garis pemisah yang jelas antara kedua bentuk kekuatan tersebut.