R.A. Mangkarawati: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: VisualEditor Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Zahara09 (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 1:
{{kembangkan}}
{{tanpa_referensi|date=Mei 2014}}
'''Raden Ayu Mangkarawati''', adalah selir dari Sri sultan [[Hamengku Buwono III]] dan merupakan ibu kandung dari putra satu-satunya [[Diponegoro, Pangeran|Pangeran Diponegoro]]. Ia adalah putri dari [[Bupati Pacitan]] mempunyai ikatan darah dengan [[Sunan Ampel]] salah satu wali sanga dan salah satu orang tuanya berasal dari daerah Nusa Tenggara. Makamnya satu komplek dengan makam Sri sultan Hamengku Buwono III di [[Astana Imogiri]], [[Yogyakarta]].
 
Menurut Peter Carey, asal usul Raden Ayu Mangkarawati masih kabur. R.A. Mangkarawati dikatakan dari Majasta di daerah Pajang, dekat makam keramat Tembayat (Carey, 1991:2). Dalam naskah lain juga dikatakan bahwa R.A. Mangkarawati adalah keturunan Ki Ageng Prampelan dari Pajang (Carey, 1974:74).<ref>{{Cite web|title=Bendoro Raden Ayu Mangkorowati [Ga.Hb.3.1] b. 1770 d. 7 октобар 1852 - Индекс потомака - Родовид|url=https://sr.rodovid.org/wk/%D0%9F%D0%BE%D1%81%D0%B5%D0%B1%D0%BD%D0%BE:ChartInventory/664323|website=sr.rodovid.org|access-date=2021-03-12}}</ref>
 
{{hidupmati}}