Gabriela Mistral: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Tag: referensi ke halaman Wikipedia VisualEditor |
|||
Baris 1:
[[Berkas:Gabriela Mistral-01.jpg|jmpl|Gabriela Mistral.]]{{more citations needed|date=12 Maret 2021}}'''Lucila de María del Perpetuo Socorro Godoy Alcayaga''' ({{IPA-es|luˈsila ɣoˈðoj alkaˈʝaɣa|am}}) atau yang lebih dikenal dengan [[nama samaran]] '''Gabriela Mistral''' ({{IPA-es|ɡaˈβɾjela misˈtɾal|lang}}) {{lahirmati||7|4|1889||10|1|1957}}adalah seorang [[penyair]], [[Diplomasi|diplomat]], dan [[Feminisme|feminis]] asal [[Chili]]. Pada tahun [[1945]], ia menjadi tokoh pertama dari [[Amerika Selatan]] yang menerima [[Penghargaan Nobel Kesusastraan|Hadiah Nobel Sastra]] karena karya-karya [[puisi]]<nowiki/>nya yang terinspirasi oleh kekuatan [[emosi]], telah menjadikan namanya sebuah simbol [[Aspirasi (linguistik)|aspirasi]] [[idealis]] di seluruh wilayah [[Amerika Latin]]. Beberapa tema utama dari puisinya, seperti alam, pengkhianatan, kasih sayang, cinta seorang ibu, kesedihan dan kesembuhan, perjalanan, dan [[identitas]] Amerika Latinnya yang terbentuk dari campuran pengaruh [[Suku Indian]] dan [[Eropa|Bangsa Eropa]]. [[Potret]] dirinya juga muncul dalam lembaran uang 5.000 [[Peso Chili]].<ref>{{Cite web|last=Polk|first=J.B|date=27 Oktober 2020|title=Chile Wakes Up to the Real Gabriela Mistral|url=https://glreview.org/article/chile-wakes-up-to-the-real-gabriela-mistral/|website=The Gay & Lesbian Review|language=en-US|access-date=11 Maret 2021}}</ref><ref name=":7">{{Cite web|last=Foundation|first=Poetry|date=2021-03-14|title=Gabriela Mistral|url=https://www.poetryfoundation.org/poets/gabriela-mistral|website=Poetry Foundation|language=en|access-date=2021-03-15}}</ref>
== Kehidupan Awal ==
Baris 9:
Ia memerankan peran penting dalam sistem pendidikan di [[Meksiko]] dan Chili, aktif dalam Komite Budaya di Liga Nasional dan sebagai mantan [[Konsul|konsulat]] Chili di [[Napoli|Naples]], Madrid, dan Lisbon. Ia mendapatkan gelar kehormatan dari [https://www.unifi.it/changelang-eng.html Universitas Florence] dan [https://www.usac.edu.gt Universitas Guatemala], serta sebagai mantan anggota terhormat dari beragam komunitas budaya di Chili, [[Amerika Serikat]], [[Spanyol]], dan [[Kuba]]. Ia juga mengajar Sastra Spanyol di [[Universitas Columbia|Universitas Kolumbia]] di Amerika Serikat, [http://www.middlebury.edu/#story645114 Perguruan Tinggi Middlebury], [https://www.vassar.edu Perguruan Tinggi Vassar], dan [https://www.uprrp.edu/english/ Universitas Puerto Rico]<ref name=":3">{{Cite web|title=The Nobel Prize in Literature 1945|url=https://www.nobelprize.org/prizes/literature/1945/mistral/biographical/|website=NobelPrize.org|language=en-US|access-date=2021-03-10}}</ref>. Penghargaan dari Chili atas puisinya tersebut membuat [[Reputasi|reputasinya]] sebagai penyair semakin kuat. Sejak bulan [[Juni]] [[1908]] setelah memenangkan penghargaan ''Juegos Florales,'' ia semakin jarang menggunakan nama lahirnya, Lucila Godoy, dalam karya-karya publikasinya. Mistral kemudian menandai karya-karyanya dengan menggabungkan 2 nama penyair favoritnya, yaitu [[Gabriele D'Annunzio]] dan [[Frédéric Mistral]], atau berdasarkan cerita lain berasal dari gabungan nama malaikat Gabriel dan angin Mistral di provinsi tersebut.<ref name=":4">{{Cite web|title=Gabriela Mistral|url=https://www.womenshistory.org/education-resources/biographies/gabriela-mistral|website=National Women's History Museum|language=en|access-date=2021-03-15}}</ref>
Pada tahun [[1904]], Mistral pernah mempublikasikan beberapa puisi awalnya, seperti ''Ensoñaciones'' (''Dreams''), ''Carta Íntima'' (''Intimate Letter'') and ''Junto al Mar'' (''By the Sea'') di koran-koran lokal, yaitu ''El Coquimbo: Diario Radical'', and ''La Voz de Elqui'' menggunakan [[nama pena]] dan variasi nama kependudukannya. Di tahun [[1906]], ia mempublikasikan sebuah [[artikel]] berjudul ''La'' ''intrucción de la mujer'' (''The Education of Women'') yang berbicara tentang batasan yang diberikan pada pendidikan wanita. Akhirnya pada tahun [[1910]], Mistral mampu mendapatkan [https://ppg.kemdikbud.go.id/tata-cara-memperoleh-sertifikat-pendidik-bagi-guru-dalam-jabatan/ sertifikat mengajarnya] dengan belajar [[Autodidak|otodidak]] untuk lolos [[ujian]] [[guru]]. Ia kemudian segera mengajar di banyak wilayah di Chili.<ref name=":3" /><ref name=":4" /><ref>{{Cite web|title=Biography of Gabriela Mistral - Assignment Point|url=https://www.assignmentpoint.com/arts/biography/biography-of-gabriela-mistral.html|language=en-US|access-date=2021-03-15}}</ref>
Beberapa tahun setelah mendapatkan sertifikat mengajarnya, Mistral mendapatkan publikasi pertamanya di luar Chili. Ia mengirimkan [[cerita pendek]] dan beberapa puisi kepada majalah sastra di Paris yang bernama ''Elegancias'' yang dipublikasikan pada tahun [[1913]]. Hal ini menarik perhatian calon [[presiden]] Chili yang menunjuknya sebagai kepala [[Sekolah menengah atas|Sekolah Menengah Atas]] (SMA) wanita (''Liceo de Niñas'') di [[Punta Arenas]], wilayah [[Suku Indian|Indian]] Chili. Sebagai seorang [[kepala sekolah]], Mistral memiliki banyak [[Tanggung jawab melindungi|tanggung jawab]] walaupun berlokasi di wilayah Chili yang sangat jauh dari negara lainnya. Selama menjabat di sana, ia menyaksikan perlakuan buruk terhadap rakyat asli [[Suku Indian|Indian]] dan terinspirasi untuk menuliskannya dalam ''Poemas de la Madre más Triste'' (''Poems of the Saddest Mother'') dan 3 buah puisi yang berjudul ''Paisajes de la Patagonia'' (''Patagonian Landscapes'') yang terinspirasi oleh pengalamannya terpisah dari keluarga dan dunia luar. Mistral juga mengatur banyak [[inisiasi]] penting termasuk kelas sore untuk pekerja yang tidak dapat menghadiri [[Kelas (pendidikan)|kelas]] dan [[sekolah]] bagi [[rakyat]] yang [[Kemiskinan|kurang mampu]].<ref name=":7" /><ref name=":3" /><ref name=":42" />
Pada tahun [[1921]], Mistral menjadi kepala di salah satu sekolah baru dan prestisius di kota Chili. Selama di sana, ia menulis dan [[Publikasi|mempublikasikan]] beragam puisi, [[artikel]], dan materi edukasi lainnya. Ia juga tertarik pada penulisan [[agama]] dan [[Spiritualisme|spiritual]] melalui Asosiasi Theosofis Chili. Di tahun [[1922]] Mistral merilis buku pertamanya, ''Desolación (Desolation),'' dengan [[bantuan]] Direktorat Intitut Hispanic New York, Frederico de Onis, yang menunjukkan sisi keibuannya, [[Keyakinan dan kepercayaan|kepercayaan]], sifat, [[Moral|moralitas]], dan [[Cinta|cintanya]] pada [[Anak|anak-anak]]. Karya-karyanya merupakan titik balik [[modernitas]] Amerika Latin yang ditandai dengan [[Kritik sastra|kritis]] langsung namun [[Kesederhanaan|sederhana]].<ref name=":6" /><ref name=":3" /><ref name=":42" />
Pada tahun [[1924]], ia mempublikasikan buku keduanya, ''Ternura (Tenderness)'' yang
<ref name=":42">{{Cite web|title=Gabriela Mistral|url=https://www.womenshistory.org/education-resources/biographies/gabriela-mistral|website=National Women's History Museum|language=en|access-date=2021-03-15}}</ref><ref name=":62">{{Cite book|last=Taylor|first=Martin C.|date=3 Maret 2012|url=https://books.google.com/books?id=xnKh7RtwJU8C&newbks=0&printsec=frontcover&dq=Mistral+she+attended+a+primary+school+taught+by+her+older+sister,+Emelina+Molina.&hl=en|title=Gabriela Mistral's Struggle with God and Man: A Biographical and Critical Study of the Chilean Poet|location=London|publisher=McFarland|isbn=978-0-7864-9114-8|pages=32-33|language=en|url-status=live}}</ref><ref name=":52">{{Cite book|last=Posner|first=Geraldine|date=1987|url=https://books.google.com/books?id=JNQcAQAAIAAJ&newbks=0&printsec=frontcover&hl=en|title=Mistral, Neruda, Huidobro, Three Figures in Chilean Literature|publisher=Cultural Department, Embassy of Chile|isbn=978-0-943082-23-3|pages=16|language=en|url-status=live}}</ref><ref name=":02">{{Cite web|title=Gabriela Mistral|url=https://en.m.wiki-indonesia.club/wiki/Gabriela_Mistral|website=en.m.wiki-indonesia.club|language=en|access-date=2021-03-09}}</ref>
== Daftar Karya ==
|