Black Clover: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
not the king but kaisar
Baris 106:
== Alur cerita ==
{{Main article|Daftar karakter Black Clover}}
Asta dan Yuno adalah para anak yatim piatu yang dibesarkan bersama sejak lahir setelah ditinggalkan di panti asuhan gereja di desa pinggiran Kerajaan CloverSemanggi pada saat yang sama. Di dunia tempat setiap orang dilahirkan dengan kemampuan untuk memanfaatkan Mana dalam bentuk {{Nihongo4|Kekuatan Sihir|魔力|Maryoku}}, Asta adalah satu-satunya orang yang tidak memiliki kemampuan sihir dan karenanya dia mengimbangi kekurangan ini melalui pelatihan fisik. Sebaliknya, Yuno dilahirkan sebagai anak ajaib dengan kekuatan sihir yang luar biasa dan bakat untuk mengendalikan sihir angin. Termotivasi oleh keinginan untuk menjadi kaisar sihir—sosok penting yang kedudukannya berada di bawah Raja Kerajaan Clover—yangSemanggi—yang berikutnya, kedua pemuda ini memulai persaingan yang sehat. Yuno memperoleh ''[[grimoire]]'' (buku sihir) empat daun yang sebelumnya dimiliki oleh kaisar sihir pertama dari Kerajaan CloverSemanggi. Asta, meskipun tidak memiliki kemampuan sihir, mendapatkan ''grimoire'' lima daun yang misterius (yang tidak dapat diidentifikasi dengan jelas oleh orang lain karena kondisinya) dan berisi pedang elf misterius dan kemampuan anti-sihir yang misterius. Kemudian, dirinya dan Yuno bergabung dengan Ordo Ksatria Sihir sebagai langkah pertama untuk memenuhi ambisi mereka. Sepanjang cerita, Asta dan Yuno melakukan berbagai petualangan sekaligus membuat nama mereka semakin dikenal di seluruh Kerajaan Clover.
 
== Media ==