Trojan horse (komputer): Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 1:
[[File:Z80Trojan.gif|thumb]]
'''''Trojan horse''''' atau hanya '''Trojan'''<ref>{{Cite web|title=Mengenal Lebih Dalam Virus Trojan|url=https://inet.detik.com/konsultasi-internet-security/d-2520681/mengenal-lebih-dalam-virus-trojan|website=detikinet|language=id|access-date=2020-12-12}}</ref> dalam [[keamanan komputer]] merujuk kepada sebuah [[perangkat perusak|perangkat lunak berbahaya]] yang dapat merusak sebuah sistem atau [[jaringan komputer|jaringan]]. Tujuan dari Trojan adalah memperoleh informasi dari target (password, kebiasaan user yang tercatat dalam system log, data, dan lain-lain), dan mengendalikan target (memperoleh hak akses pada target).