Richard III dari Inggris: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Penemuan dan pengangkatan Jenazah
Kematian: tambahan
Baris 41:
 
== Kematian ==
Richard tewas pada [[Pertempuran Bosworth]] pada tahun 1485. Dia adalah raja Inggris terakhir yang mati dalam pertempuran. [[Henry VII dari Inggris|Henry Tudor]] menggantikan posisinya sebagai raja. Penyair asal [[Bangsa Wales|Wales]], [[Guto'r Glyn]] memuji Sir [[Rhyes ap Thomas]] <!--penggunaan "Sir" dalam bahasa Inggris merupakan penghormatan sehingga tidak dapat dibahasakian menjadi "Pak atau bapak"!--> (anggota Wales dari pasukan Henry yang dikatakan telah melakukan serangan fatal terhadap Richard) atas kematian Richard.{{sfnp|Rees|2008|p=212}} Setelah kematiannya, tubuh Richard ditelanjangi dan di bawa ke [[Leicester]]{{sfnp|Hipshon|2009|p=25}}{{sfnp|Rhodes|1997|p=45}} di mana ia dipajang di depan umum. Penulis anonim puisi ''[[Ballad of Bosworth Field]]'' mengatakan bahwa "di Newarke diletakkan dia, bahwa banyak orang yang memandangnya"<!--tulisan dalam bahasa Inggris lama!--> —hampir bisa dipastikan bahwa Perguruan Tinggi Gerja [[Church of the Annunciation of Our Lady of the Newarke]]<ref>{{cite web|title=The Newarke and the Church of the Annunciation|url=http://www.le.ac.uk/richardiii/history/newarkeandchurch.html|publisher=University of Leicester|accessdate=27 March 2015}}</ref> tubuh Richard dipajang di sana; Perguruan Tinggi Gereja ini merupakan yayasan dari orang Leicester di pinggiran kota tersebut pada [[Abad Pertengahan]].<ref>[[#Morris|Morris & Buckley]], hlm. 22.</ref> Menurut penulis sejarah [[Polydore Vergil]], Henry VII "tinggal selama dua hari" di Liecester sebelum berangkat ke London, dan pada tanggal yang sama dengan kepergian Henry —25 Agustus 1485—jasad Richard dimakamkan "di biara biarawan Franciscan di Leicester" dengan "tidak ada upacara pemakaman".<ref name=Carson8>[[#Carson|Carson, Ashdown-Hill, Johnson, Johnson & Langley]], hlm. 8.</ref> Pastor Warwickshire dan sejarawan [[John Rous]], yang menulis antara tahun 1486 dan 1491, mencatat bahwa Richard telah dimakamkan "dalam paduan suara Friars Minor di Leicester". <ref name=Carson8 /> Meskipun kemudian para penulis menganggap penguburan Richard di tempat lain, kisah Vergil dan Rous dilihat dari penyelidik modern adalah yang paling kredibel.<ref name=Carson19>[[#Carson|Carson, Ashdown-Hill, Johnson, Johnson & Langley]], hlm. 19.</ref>
Richard tewas pada [[Pertempuran Bosworth]] pada tahun 1485. Dia adalah raja Inggris terakhir yang mati dalam pertempuran. [[Henry VII dari Inggris|Henry Tudor]] menggantikan posisinya sebagai raja.
 
== Penemuan jenazah ==