Paha kodok: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
HsfBot (bicara | kontrib)
replaced: Tautan eksternal → Pranala luar
InternetArchiveBot (bicara | kontrib)
Rescuing 1 sources and tagging 0 as dead.) #IABot (v2.0.8
Baris 10:
 
=== Perdagangan ===
Setiap tahun, nilai perdagangan paha kodok secara internasional mencapai [[Dolar Amerika Serikat|US $]] 40 juta, dengan sebagian besar negara di dunia berpartisipasi dalam perdagangan ini.<ref name="Frontiers In Ecology Paper">{{Cite web|url=http://savethefrogs.com/images/PDFs/Gratwicke-2009-Frog-Legs.pdf|title=Is the international frog legs trade a potential vector for deadly amphibian pathogens?|year=2010|access-date=2010-05-11|archive-date=2016-08-07|archive-url=https://web.archive.org/web/20160807031347/http://www.savethefrogs.com/images/PDFs/Gratwicke-2009-Frog-Legs.pdf|dead-url=yes}}</ref> Importir paha kodok terbesar di dunia adalah Prancis, Belgia, dan Amerika Serikat; sementara eksportir internasional terbesar adalah Indonesia dan Cina.<ref name="Frontiers In Ecology Paper" /> Walaupun angka-angka ini tidak memperhitungkan konsumsi domestik, ketika produksi dari peternakan kodok diperhitungkan, secara konservatif, diperkirakan bahwa setiap tahun di seluruh dunia, manusia mengkonsumsi hingga 3,2 miliar kodok sebagai makanan.<ref name="Frontiers In Ecology Paper" />
 
=== Kesehatan ===