Piil Pesenggiri: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Yordansyah (bicara | kontrib)
Yordansyah (bicara | kontrib)
Baris 23:
Nilai-nilai piil pesinggiri merupakan pandangan atau aturan sebagai [[undang-undang]] tidak hanya sekedar berupa pemikiran atau [[konsep]], melainkan sebagai sistem [[nilai]] yang dirujuk dan diinternalisasi oleh masyarakat. Hal penting dan signifikan dari piil pesinggiri yang sejajar dengan konsep kehormatan dan harga diri yang sangat penting, karena memiliki kesucian, prestise, kemuliaan dan keagungan (''sacred, prestige, radiance, glory, presence'').
 
 
== Catatan Kaki ==
<references />
 
[[Kategori:Kebuadyaan indonesia]]