Haul Guru Sekumpul: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan aplikasi seluler Suntingan aplikasi Android
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 10:
[[File:Tempat Istirahat Jemaah Haul.jpg|thumb|Beberapa orang menyiapkan spanduk [[tempat istirahat]] untuk membantu jemaah haul.]]
 
Persiapan sudah dilakukan pihak [[Ar-Raudhah Sekumpul]] bersama [[Kabupaten Banjar|Pemerintah Kabupaten Banjar]] dan seluruh elemen masyarakat dari 4 bulan sebelum acara berlangsung. Persiapan dilakukan mulai dari ketersediaan pasokan air dan listrik, keamanan, lahan parkir, sanitasi, logistik, penerangan, konsumsi, perlengkapan medis, akomodasi, transportasi, dan lalu lintas. Dinas Perhubungan Kabupaten Banjar mempersiapkan rekayasa jalur untuk mengantisipasi [[kemacetan]] panjang, baik dari kedatangan atau pun kepulangan. Dinas Kominfo, Statistik, dan Persandian Kabupaten Banjar menyiapkan alat untuk memperkuat sinyal serta [[CCTV|kamera pemantau]] yang akan dipasang di beberapa titik dan [[Radio Suara Banjar]] akan berkoordinasi dengan [[Radio Al-Karomah]]. Dinas PUPR juga mempersiapkan akses jalan hingga normalisasi drainase.<ref>{{Cite web|title=Berbagai Persiapan Dilakukan Untuk Pelaksanaan Haul Guru Sekumpul|url=https://home.banjarkab.go.id/berbagai-persiapan-dilakukan-untuk-pelaksanaan-haul-guru-sekumpul-2/|website=Pemerintah Kabupaten Banjar|language=id-ID|access-date=2021-05-02}}</ref> [[XL Axiata]] juga melakukan penambahan kapasitas BTS di beberapa titik dan menyiapkan beberapa BTS Seluler untuk mendukung perluasan jaringan di sekitar area berlangsungnya acara untuk meningkatkan jaringan telekomunikasi.<ref>{{Cite web|title=Perlancar Acara Haul Akbar Guru Sekumpul ke-15 XL Axiata Perkuat Jaringan di Martapura dan Banjarbaru – Indonesia Expose|url=https://www.indonesiaexpose.co.id/2020/02/24/perlancar-acara-haul-akbar-guru-sekumpul-ke-15-xl-axiata-perkuat-jaringan-di-martapura-dan-banjarbaru/|language=en-US|access-date=2021-05-02}}</ref> [[Lapangan MurdjaniMurjani]] [[Banjarbaru]] dipersiapkan untuk menjadi lahan parkir para jemaah. Dinas Perhubungan Kota Banjarbaru menyediakan 13 unit armada angkutan umum untuk mempermudah akses transportasi jemaah yang ingin menuju lokasi haul. [[BRT Banjarbakula]] juga menyediakan seluruh armada untuk para jemaah. Sekitar 600 ekor sapi dipersiapkan untuk konsumsi, sumbangan ratusan ekor sapi dari para jemaah tersebut disebar di dapur umum-dapur umum, di mana akan dimasak dengan menu ala khas [[Timur Tengah]], yaitu [[minyak samin|nasi samin]].<ref>{{Cite web|date=2020-02-29|title=600 Sapi akan Disembelih untuk Hidangan Haul Guru Sekumpul|url=https://republika.co.id/share/q6h36n320|website=Republika Online|language=id|access-date=2021-05-02}}</ref> Pada haul ke-15 tahun 2020, tercatat 161 dapur umum turut mendukung konsumsi jemaah.<ref>{{Cite web|last=Agency|first=ANTARA News|title=161 dapur umum sokong konsumsi jamaah Haul ke-15 Guru Sekumpul|url=https://kalsel.antaranews.com/berita/148882/161-dapur-umum-sokong-konsumsi-jamaah-haul-ke-15-guru-sekumpul|website=ANTARA News Kalimantan Selatan|access-date=2021-05-02}}</ref>
 
== Pelaksanaan ==