Kontroversi mengenai Saksi-Saksi Yehuwa: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
InternetArchiveBot (bicara | kontrib)
Rescuing 22 sources and tagging 0 as dead.) #IABot (v2.0.8
InternetArchiveBot (bicara | kontrib)
Rescuing 6 sources and tagging 2 as dead.) #IABot (v2.0.8
Baris 12:
! colspan="2" | Hakikat Allah
|-
|Allah telah menyatakan diri-Nya sebagai Bapa, Anak, dan Roh Kudus. Ketiganya adalah Allah yang esa. (''lihat [[Tritunggal]]'') || Hanya Bapa (Yehuwa) sajalah yang Allah.<ref>[http://www.watchtower.org/e/jt/index.htm Official link] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20071118105021/http://www.watchtower.org/e/jt/index.htm |date=2007-11-18 }}''Aid to Bible Understanding'', hlm. 894</ref>((''lihat [[Unitarianisme]]'')
|-
| Yesus (Anak) adalah Allah yang menjelma menjadi manusia. Pada masa hidupnya di muka bumi ia sepenuhnya Allah dan sepenuhnya manusia. Ia kekal dan setara kekuasaannya dengan Allah. || Yesus adalah Putra Allah ciptaan Allah yang paling pertama, yang telah ada sebelum Adam, tetapi bukan Allah.<ref>[http://www.watchtower.org/e/20050422/article_02.htm Official link] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20071125175128/http://www.watchtower.org/e/20050422/article_02.htm |date=2007-11-25 }} ''Reasoning From the Scriptures'', hlm. 136-137, 282-283; </ref>
|-
| Roh Kudus adalah salah satu pribadi dari Tritunggal. Roh Kudus itu kekal dan setara kekuasaannya dengan Allah. || Roh kudus<ref>Saksi-Saksi Yehuwa tidak menggunakan huruf besar untuk "Roh Kudus".</ref> adalah tenaga aktif Allah.<ref> [http://www.watchtower.org/library/ti/article_07.htm Official link] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20060626070203/http://www.watchtower.org/library/ti/article_07.htm |date=2006-06-26 }} ''Reasoning From the Scriptures'', hlm. 136-137, 361;</ref>
|-
! colspan="2" | Yesus
Baris 22:
| Yesus adalah Anak Allah. Ia adalah Allah yang menjelma menjadi manusia. || Yesus adalah Putra Allah, dan suatu makhluk roh; tetapi bukan Allah sendiri. Yesus juga adalah [[Mikhael (malaikat)|Mikhael, sang penghulu malaikat]] dalam keberadaannya sebelum menjadi manusia.<ref>Aid to Bible Understanding, hlm. 919, 1152</ref> Ia juga adalah [[Apolion]]/[[Abadon]], yang disebutkan dalam [[Kitab Wahyu|Wahyu]] 9:11.<ref>Revelations - Its Grand Climax at Hand, hlm. 148.</ref>
|-
| Yesus disalibkan. || Yesus dipakukan pada sebuah [[Penyaliban#Salib|tiang siksaan]].<ref>http://www.watchtower.org/library/rq/article_11.htm {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20061018202903/http://www.watchtower.org/library/rq/article_11.htm |date=2006-10-18 }}. Lihat pula [[Terjemahan Dunia Baru#Terjemahan σταυρός (staurós)]]</ref>
|-
| [[Kedatangan Yesus yang kedua kali|Kedatangan Kristus kembali]] ke muka bumi akan terjadi secara fisik, dan hal ini belum terjadi. || [[Kedatangan Yesus yang kedua kali|Kedatangan Kristus kembali]] terjadi tanpa terlihat pada 1914.<ref>"Karena itu, tahun 1914 menandai kedatangan kembali Tuhan kita Yesus Kristus, Raja kemuliaan." ''Menara Pengawal'', 1 Des. 1933, hlm. 362; "...Bukti Kitab Suci menunjukkan bahwa pada tahun 1914 Masehi, waktu Allah telah tiba untuk Kristus kembali ke dunia dan mulai memerintah...Kedatangan kembali Kristus tidak kelihatan..." ''You Can Live Forever in Paradise on Earth"</ref>
Baris 52:
 
=== Bias teologis ===
Terjemahan Dunia Baru dikritik telah menambahkan atau secara selektif menerjemahkan bagian-bagian tertentu dari Kitab Suci untuk disesuaikan dengan doktrin Saksi Yehuwa. Kritik terhadap "bias teologis" ini berkaitan terutama sekali dengan masalah-masalah [[Tritunggal#Yesus sebagai Allah|keilahian Kristus]] (artinya, bahwa Yesus adalah Allah), tetapi juga berkaitan dengan masalah-masalah lain seperti misalnya keabadian jiwa atau kedatangan kembali Yesus ke dunia.<ref>Robert M. Bowman Jr, ''Understanding Jehovah's Witnesses'', (Grand Rapids MI: Baker Book House, 1992); Ankerberg, John dan John Weldon, 2003, '' diakses dari [http://www.johnankerberg.org/Articles/ATRI-Bible-School/Fall- Bible-School/fall- Bible-school-jw-new-world-translation.htm situs ini]{{Pranala mati|date=Mei 2021 |bot=InternetArchiveBot |fix-attempted=yes }}, yang mengutip sejumlah pakar mengenai bias teologis Terjemahan Dunia Baru; Samuel Hass menyatakan: "Karya ini memang meunjukkan upaya dan pemikiran yang besar serta kepakaran yang cukup tinggi, harus disesalkan bahwa bias keagamaan dibiarkan mewarnai banyak nas." ''Journal of Biblical Literature'', Desember 1955, hlm. 283</ref> Sejumlah pakar sampai tingkat tertentu telah membela terjemahan ini.<ref>Alan S. Duthie menyatakan bahwa "TDB Saksi-Saksi Yehuwa, yang jelas tidak 'penuh dengan doktrin-doktrin sesat' ...meskipun sejumlah penyimpangan dapat ditemukan. ... Sebagian orang merasa harus langsung mengutuk versi apapun yang dibuat oleh ... karena mereka pasti penuh dengan ajaran sesat... Memang ada sejumlah doktrin yang sesat yang dapat ditemukan dalaml TDB (mis. politeisme yang tidak dalam Yoh. 1:1,... tetapi persentase dari keseluruhan Kitab Suci yang dipengaruhinya... tidak mencapai 0,1% dari seluruhnya, sehingga jauh dari 'penuh'. ''How To Choose Your Bible Wisely'', Alan S. Duthie, hlm. 30, 216. Jason BeDuhn menyatakan "Sementara sulit kita mengkuantifikasikan analisis seperti ini, dapat dikatakan bahwa TDB adalah yang paling akurat di antara terjemahan-terjemahan yang diperbandingkan." ''Truth in Translation: Accuracy and Bias in English Translations of the New Testament'', 2004 hlm. 163; J. D Phillips menyatakan, "Anda telah melakukan pekerjaan hebat..."; Allen Wikgren merujuknya sebagai "Bacaan independen yang layak dipuji"; Benjamin Kedar , "Saya merasa berulang kali diyakinkan bahwa [PL] mencerminkan sebuah upaya yang jujur untuk mencapai pemahaman teks yang seakurat mungkin... Dengan bukti penguasaan yang luas terhadap bahasa aslinya .... saya tidak menemukan bahwa Terjemahan Dunia Baru ini mengandung bias yang dimuat oleh sebuah komite ... yang memiliki kompetensi bahasa Yunani yang luar biasa." The Andover Newton Quarterly, September 1966 Vol. 7, #1 hlm. 25,26; C. Houtman , dalam membahas bias penerjemah, mengatakan bahwa "[TDB] dari Saksi-Saksi Yehuwa dapat lulus dalam pemeriksaan kritis" Nederlands Theologisch Tijdschrift #38 1984 hlm. 279-280; William Carey Taylor menyatakan bahwa PB dari TDB mengandung "kepakaran yang cukup tinggi" ''The New Bible Pro and Con, 1955 hlm. 75; Edgar Goodspeed, Robert M. McCoy, Steven T. Byington, Alexander Thompson, James Parkinson, dan Thomas N. Winter juga memberikan pujian yang positif terhadap TDB. </ref>
 
Bagian yang paling banyak dikritik adalah terjemahan atas ayat pertama [[Injil Yohanes]]:
Baris 215:
<!--{{main|Saksi-Saksi Yehuwa dan disiplin sidang}}-->
 
Bila seorang anggota Saksi Yehuwa tidak menaati penafsiran organisasi tersebut, mereka dapat [[ekskomunikasi|dikucilkan]], yang diistilahkan dengan [[Yehuwa Saksi-Saksi Yehuwa dan disiplin sidang#Dikeluarkan dari persekutuan|dikeluarkan dari persekutuan]]. Hal ini dilakukan dengan cara semua anggota agama ini, termasuk keluarga anggota-anggota tersebut yang tidak tinggal di rumah yang sama, harus menjauhkan diri daripadanya. Karena sifat social agama ini, seseorang yang dijauhi berarti diasingkan dengan cara yang sangat hebat dan hal ini dapat sangat merugikan bila setiap orang dalam lingkaran sosial seorang anggota ikut serta menjauhkan diri daripadanya. Saksi-Saksi Yehuwa mengatakan bahwa pengeluaran seseorang dari persekutuan adalah sebuah metode yang terdapat dalam Kitab Suci untuk melindungi sidang dari pengaruh mereka yang mempraktikkan kesalahan yang serius. [http://www.watchtower.org/library/w/1988/4/15/article_01.htm] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20060910043937/http://www.watchtower.org/library/w/1988/4/15/article_01.htm |date=2006-09-10 }} Encyclopedia of Religion menulis: “Setiap komunitas mengklaim memiliki hak untuk melindungi dirinya sendiri terhadap anggota-anggota yang tidak taat yang dapat mengancam kesejahteraan bersama. Dalam suatu lingkup keagamaan, hak ini telah sering diperkuat oleh keyakinan bahwa sanksi [ekskomunikasi] ini memengaruhi kedudukan seseorang di hadapan Allah.” <ref>''Encyclopedia of religion'' ed. Eliade M, New York Macmillan, 1987 </ref>
 
Sebelum 1981, bila seorang anggota memisahkan diri dari agama ini, tetapi tidak dikeluarkan dari persekutuan, anggota lainnya tidak diharuskan menjauhkan diri dari mereka dan mereka masih boleh memelihara hubungan yang biasa. Pada 1981 kebijakan ini berubah dan semua orang yang dianggap telah memisahkan diri melalui tindakan-tindakan mereka harus diperlakukan dengan cara yang sama seperti anggota yang telah dikeluarkan dari persekutuan karena kesalahan yang serius. Kebijakan baru ini berarti bahwa anggota-anggota sidang (jemaat) tidak diberitahukan apakah seseorang itu dijauhi karena “dikeluarkan dari persekutuan” atau karena “memisahkan diri” atau karena alasan apa. Banyak dari perubahan-perubahan ini dikeluarkan karena kejadian-kejadian di sekitar [[Raymond Franz]], seorang mantan anggota Badan Pimpinan.
Baris 243:
Pada 8 Oktober 2001, sebuah artikel diterbitkan dalam suratkabar Inggris Guardian yang mempertanyakan pendaftaran Watchtower Bible and Tract Society sebagai sebuah organisasi non pemerintah ([[Lembaga swadaya masyarakat|LSM]]) pada Departemen Informasi Masyarakat [[Perserikatan Bangsa-Bangsa|PBB]] dan menuduh bahwa Lembaga Menara Pengawal munafik.<ref>Bates, Stephen (8 Okt. 2001) [http://www.guardian.co.uk/religion/Story/0,,565199,00.html "Jehovah’s Witnesses link to UN queried"], ''The Guardian''</ref> Alasan untuk kritik ini ialah bahwa Saksi-Saksi Yehuwa sejak lama telah mengajarkan bahwa PBB adalah “gambaran binatang buas” yang dirujuk dalam [[Kitab Wahyu|Wahyu]] 13:1-18 dan penggenapan kedua tentang " Pembinasa keji" dari [[Injil Matius|Matius]] 24:15.<ref>[http://www.reexamine.org/quotes/scans/2001_wt_nov_15p19.jhlm. "No Calamity Will Befall Us" (sub judul)]. (15 Nov. 2001). [[Menara Pengawal|''Menara Pengawal'']], hlm. 19</ref><ref>"Let the Reader Use Discernment", (sub judul "A Modern-Day 'Disgusting Thing'"). (1 Mei 1999). [[Menara Pengawal|''Menara Pengawal'']], hlm. 14</ref> Doktrin Saksi-Saksi Yehuwa jelas mengungkapkan bahwa mereka perlu berhati-hati dalam membentuk ikatan-ikatan sukarela dengan organisasi-organisasi yang tujuan-tujuannya bertentangan dengan penafsiran mereka atas Kitab Suci.<ref>"Benefiting From Your God-given Conscience" (subjudul "Employment Factors to Consider). (15 Jul. 1982). [[Menara Pengawal|''Menara Pengawal'']] hlm. 26</ref>
 
Dalam beberapa hari seelah terbitnya artikel tersebut, Lembaga Menara Pengawal Kitab Suci dan Risalat mengajukan permohonan resmi untuk melepaskan hubungannya dengan PBB <ref>Bates, Stephen (15 Okt. 2001) [http://www.guardian.co.uk/Archive/Article/0,4273,4277197,00.html "'Hypocrite' Jehovah’s Witnesses abandon secret link with UN"], ''The Guardian''</ref>, dan menerbitkan sepucuk surat yang menyatakan bahwa alasannya untuk berhubungan dengan Departemen Informasi Publik PBB adalah untuk mengakses sumber-sumber perpustakaan, dan bahwa mereka tidak menyadari perubahan dalam bahasa yang dikandung dalam kriteria untuk asosiasi LSM.<ref>[http://www.randytv.com/secret/enclosure4USE.jhlm. Letter to Editor - The Guardian"] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20160415090252/http://www.randytv.com/secret/enclosure4USE.jhlm. |date=2016-04-15 }} (22 Okt. 2001) ''Office of Public Information''</ref> Keanggotaan sebagai LSM tidak dibutuhkan untuk mengakses perpustakaan-perpustakaan Departemen Informasi Publik PBB <ref>http://www.un.org/dpi/ngosection/about-ngo-assoc.asp</ref>, sementara tujuan keanggotaan adalah “meningkatkan pengetahuan tentang prinsip-prinsip dan aktivitas-aktivitas PBB." Namun, hubungan dengan Departemen Informasi Publik sebagai LSM tidak berarti menjadi bagian dari PBB<ref>http://www.un.org/dpi/ngosection/ngo-partnership.asp</ref>.
 
== Rujukan ==
Baris 263:
* {{en}} [http://www.religioustolerance.org/witness7.htm Robinson, B.A. (2003), "Saksi-Saksi Yehuwa dan pelecehan seksual terhadap anak-anak "].
* {{en}} [http://www.towerwatch.com/ TowerWatch Ministries] – Kumpulan informasi yang luas tentang Saksi-Saksi Yehuwa
* {{en}} [http://www.catholic-forum.com/members/popestleo/Historical%20Idealism%20and%20Jehovah%20Jehovah’s Witnesses.pdf Idealisme historis dan Saksi-Saksi Yehuwa]{{Pranala mati|date=Mei 2021 |bot=InternetArchiveBot |fix-attempted=yes }} – Mendokumentasikan perkembangan historis kronologi Saksi-Saksi Yehuwa dan sejarahnya yang diidealisasikan oleh Lembaga Menara Pengawal
* {{en}} [http://www.apologeticsindex.org/j02.html Apologetics index] – Kritik terhadap Saksi-Saksi Yehuwa dari sudut pandang Kristen arus utama.
* {{en}} [http://www.ajwrb.org/ Perhimpunan Saksi-Saksi Yehuwa untuk Pembaruan tentang Darah] – Sebuah situs yang luas yang mempromosikan perubahan-perubahan pada doktrin Lembaga Menara Pengawal tentang darah. Mengandung banyak dokumen dan rujukan sumber asli Lembaga Menara Pengawal.