Mikrobiologi pangan: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Dosh163 (bicara | kontrib)
InternetArchiveBot (bicara | kontrib)
Rescuing 1 sources and tagging 0 as dead.) #IABot (v2.0.8
Baris 55:
 
== Pengujian makanan ==
Untuk memastikan keamanan produk makanan, uji mikrobiologis seperti pengujian [[patogen]] dan [[mikroorganisme]] pembusuk diperlukan. Dengan cara ini risiko kontaminasi dalam kondisi penggunaan normal dapat diperiksa dan dan wabah [[keracunan makanan]] dapat dicegah. Pengujian produk dan bahan makanan adalah penting pada sepanjang [[Rantai suplai|rantai pasok]] secara keseluruhan karena memungkinkan kekurangan produk dapat terjadi pada setiap tahap produksi.<ref>[http://foodsciencetechnologynetwork.com/food-industry-directory/food-testing-laboratories Food Testing Laboratories]</ref> Selain mendeteksi pembusukan, tes mikrobiologis juga dapat menemukan agen kuman, mengidentifikasi ragi dan jamur, dan bakteri [[salmonella]]. Untuk salmonella, para ilmuwan juga mengembangkan teknologi cepat dan portabel yang mampu mengidentifikasi varian lain dari Salmonella.<ref>[{{Cite web |url=https://www.accessdata.fda.gov/FDATrack/track-proj?program=cfsan&id=CFSAN-ORS-Rapid-Testing-and-Identification-of-Salmonella-in-Foods |title=Rapid Testing and Identification of Salmonella in Foods] |access-date=2020-07-13 |archive-date=2020-05-15 |archive-url=https://web.archive.org/web/20200515210207/https://www.accessdata.fda.gov/FDATrack/track-proj?program=cfsan&id=CFSAN-ORS-Rapid-Testing-and-Identification-of-Salmonella-in-Foods |dead-url=yes }}</ref>
 
Reaksi berantai polimerase ([[Reaksi berantai polimerase|PCR]]) adalah metode cepat dan murah untuk menghasilkan jumlah salinan fragmen DNA pada pita tertentu. Atas alasan itu, para ilmuwan menggunakan tes PCR untuk mendeteksi berbagai jenis virus atau bakteri, seperti HIV dan antraks berdasarkan pada pola DNA. Berbagai perangkat tersedia secara komersial untuk membantu ekstraksi asam nukleat patogen makanan,<ref>[http://fortiusbio.com/ FOOD PATOGHEN DNA EXTRACTION filter paper card]</ref> deteksi PCR, dan diferensiasi.<ref>[https://www.thermofisher.com/search/browse/category/us/en/601456 Microbial Detection Identification Kits]</ref> Deteksi untai bakteri dalam produk makanan sangat penting bagi semua orang di dunia, karena membantu pencegahan terjadinya penyakit yang ditularkan melalui makanan. Oleh karena itu, tes PCR diakui sebagai detektor DNA untuk memperkuat dan melacak keberedaan untaian patogen dalam makanan olahan yang berbeda.