Sirombu, Nias Barat: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Resi1977 (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Resi1977 (bicara | kontrib)
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 70:
* [[Sungai]] Baela, sungai yang melintasi Kecamatan Sirombu yang bermuara ke laut pesisir barat Nias Barat.
* [[Gua]] [[Jepang]] di Pulau Hinako, gua ini sepanjang memiliki panjang sekilat 5 km dan tembus ke pantai.
* Desa Wisata Tetehosi '''"Kamadu Beach"''' dilaunching 07 April 2021.
 
Pariwisata di Kecamatan Sirombu memiliki potensi yang sangat besar akan tetapi perhatian dari pemerintah daerah hingga pemerintah pusat masih dirasakan sangat kurang. Ditambah oleh wawasan dan kesadaran masyarakat akan pentingnya pengelolaan dunia pariwisata juga masih sangat kurang. Pemekaran [[Provinsi]] [[Sumatra Utara]] menjadi Provinsi [[Kepulauan Nias]] (Kepni) diharapkan dapat memberikan harapan baru bagi masyarakat Nias pada khususnya dan Indonesia pada umumnya.